• Wali Nanggroe Aceh Anugerahkan Gelar Kehormatan untuk Tokoh dan Negara Mitra
    Aceh | sekitar 2 jam lalu
    Wali Nanggroe Aceh Anugerahkan Gelar Kehormatan untuk Tokoh dan Negara Mitra

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Wali Nanggroe Aceh, Malik Mahmud al-Haytar, memimpin langsung acara Pemberian Gelar Kehormatan Wali Nanggroe Aceh Tahun 2024 yang berlangsung di Ayani Hotel, Banda Aceh, pada Rabu (4/12/2024). Acara ini menjadi momentum penghargaan kepada pihak-pihak yang telah berkontribusi signifikan bagi kemajuan Aceh, baik dalam skala nasional maupun internasional.

  • Koalisi NGO HAM Aceh Gelar FGD Penyelesaian Konflik Agraria
    Aceh | 1 hari lalu
    Koalisi NGO HAM Aceh Gelar FGD Penyelesaian Konflik Agraria

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Koalisi NGO HAM Aceh bekerjasama dengan Dewan Perwakilan Mahasiswa (DPM) Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Abulyatama Aceh menggelar Fokus Group Discussion tentang penyelesaian konflik agraria dalam rangka pembangunan Aceh berkelanjutan.

  • Mahasiswa PNL Sabet Juara 1 di Kompetisi Inovasi Nasional UNP Expo 2024
    Aceh | 1 hari lalu
    Mahasiswa PNL Sabet Juara 1 di Kompetisi Inovasi Nasional UNP Expo 2024

    DIALEKSIS.COM | Lhokseumawe - Tim mahasiswa Politeknik Negeri Lhokseumawe (PNL) kembali menorehkan prestasi membanggakan di tingkat nasional. Dalam ajang Lomba Inovasi Bidang Pendidikan yang digelar pada UNP Expo 2024 di Universitas Negeri Padang pada 2-3 Desember 2024, tim PNL berhasil meraih juara 1 dalam kategori Lomba Produk Inovasi Mahasiswa Tingkat Nasional.

  • Milad GAM 2024, Momentum Jaga Spirit Perjuangan dan Perdamaian
    Aceh | 1 hari lalu
    Milad GAM 2024, Momentum Jaga Spirit Perjuangan dan Perdamaian

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Muhammad Khalid, Demisioner Koordinator Wilayah Aceh Himpunan Mahasiswa Politik Indonesia (Himapol Indonesia) yang juga mahasiswa Ilmu Politik di Universitas Islam Negeri (UIN) Ar-Raniry, menyampaikan pandangannya terkait peringatan Milad Gerakan Aceh Merdeka (GAM). 

  • Janji Konservasi Gajah di Aceh, WALHI Desak Kepastian Lahan dari Prabowo
    Aceh | 1 hari lalu
    Janji Konservasi Gajah di Aceh, WALHI Desak Kepastian Lahan dari Prabowo

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Wahana Lingkungan Hidup Indonesia (WALHI) Aceh menilai langkah Presiden Prabowo yang akan mengalokasikan lahan seluas 20 ribu hekar untuk konservasi gajah di Aceh, dapat memperkuat upaya pelestarian 4 satwa kunci yang semakin terancam akibat degradasi hutan di Serambi Mekkah.

  • KIP Aceh Harus Tegas dan Transparan dalam Memastikan Rekapitulasi Suara Pilkada
    Aceh | 1 hari lalu
    KIP Aceh Harus Tegas dan Transparan dalam Memastikan Rekapitulasi Suara Pilkada

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Presiden Mahasiswa dari berbagai Perguruan Tinggi Negeri dan Swasta di Banda Aceh dan Aceh Besar menyerukan agar Komisi Independen Pemilihan (KIP) Aceh memastikan proses rekapitulasi suara Pilkada Gubernur Aceh 2024 berlangsung jujur, adil, dan transparan, tanpa adanya kecurangan.

  • Pemko Tangerang Pelajari Kerukunan Umat Beragama di Banda Aceh
    Aceh | 2 hari lalu
    Pemko Tangerang Pelajari Kerukunan Umat Beragama di Banda Aceh

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Rombongan Pemerintah Kota (Pemko) Tangerang yang dipimpin langsung oleh Pj Wali Kota Nurdin mengunjungi Balai Kota Banda Aceh, Selasa (3/12/2024), untuk mempelajari kerukunan umat beragama dan kebijakan Pemko Banda Aceh dalam mengelola hubungan antar umat beragama.

  • 2.332 Peserta Calon PPPK Simuleue Ikuti Seleksi CAT
    Aceh | 2 hari lalu
    2.332 Peserta Calon PPPK Simuleue Ikuti Seleksi CAT

    DIALEKSIS.COM | Sinabang - Sedikitnya, 2.332 peserta dari berbagai disiplin ilmu, mengikuti seleksi kompetensi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK), selama 9 hari sejak tanggal 3-11 Desember 2024, yang digelar di gedung Serbaguna milik Pemerintah Kabupaten Simeulue.

  • Jaga Perdamaian, KPA Minta Tidak Ada Bendera Bulan Bintang di Milad GAM
    Aceh | 2 hari lalu
    Jaga Perdamaian, KPA Minta Tidak Ada Bendera Bulan Bintang di Milad GAM

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Ketua Komite Peralihan Aceh (KPA) Pusat Mualem, sapaan akrab Muzakir Manaf, mengeluarkan imbauan resmi kepada seluruh panglima wilayah, panglima daerah, dan panglima sagoe di Aceh agar tidak mengibarkan bendera Bulan Bintang menjelang peringatan Milad Gerakan Aceh Merdeka (GAM) ke-48 yang akan berlangsung pada Rabu, 4 Desember 2024.

  • Layanan Adminduk Inklusif, Pemko Banda Aceh Jemput Bola di SLB Negeri Banda Aceh
    Aceh | 2 hari lalu
    Layanan Adminduk Inklusif, Pemko Banda Aceh Jemput Bola di SLB Negeri Banda Aceh

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil) Kota Banda Aceh bersama Dinas Registrasi Kependudukan Aceh (DRKA) menggelar kegiatan fasilitasi layanan administrasi kependudukan (adminduk) bagi penyandang disabilitas di halaman SLB Negeri Banda Aceh, Selasa (3/12/2024).

  • Protes Hasil Pilkada 2024, Timses Paslon 01 Gelar Demo di DPRK Bireuen
    Aceh | 2 hari lalu
    Protes Hasil Pilkada 2024, Timses Paslon 01 Gelar Demo di DPRK Bireuen

    DIALEKSIS.COM | Bireuen - Sejumlah tim sukses (Timses) pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Bireuen nomor urut 01, Murdani Yusuf dan Muhaimin (Mu'min), menggelar aksi unjuk rasa di depan Kantor Dewan Perwakilan Rakyat Kabupaten (DPRK) Bireuen, Selasa (3/12/2024). 

  • Hari Disabilitas Internasional, BMA Salurkan Bantuan Kaki Palsu ke RSUDZA
    Aceh | 2 hari lalu
    Hari Disabilitas Internasional, BMA Salurkan Bantuan Kaki Palsu ke RSUDZA

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pemerintah Aceh memperingati Hari Disabilitas Internasional 2024 dengan menyelenggarakan sosialisasi Qanun Aceh tentang Pemenuhan Hak Penyandang Disabilitas pada Selasa (3/12/2024). Acara yang digelar di kantor Bappeda Aceh ini menghadirkan 90 pemangku kepentingan, termasuk perwakilan pemerintah, organisasi disabilitas, dan masyarakat.

« 1 2 3 4 5 6 7 8 »