• Tim UNDP, BBLBK, dan Kemenkes Kunjungi RSUD Aceh Besar
    Aceh | 1 hari lalu
    Tim UNDP, BBLBK, dan Kemenkes Kunjungi RSUD Aceh Besar

    DIALEKSIS.COM | Jantho - Pelaksana Tugas (Plt) Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Aceh Besar, dr Susi Mahdalena MKM menerima kunjungan tim United Nations Development Programme (UNDP), Balai Besar Laboratorium Biologi Kesehatan (BBLBK) dan tim dari Kementrian Kesehatan Republik Indonesia, di RSUD Aceh Besar, Indrapuri, Sabtu (16/11/2024).

  • Tim Disnak Aceh Lakukan Penanganan Penyakit Brucellosis
    Aceh | 1 hari lalu
    Tim Disnak Aceh Lakukan Penanganan Penyakit Brucellosis

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Tim Dinas Peternakan (Disnak) Aceh terus melakukan penanganan penyakit brucellosis yang kasusnya masih tinggi, sehingga memerlukan penanganan yang tepat dan cepat.


    Kepala Disnak Aceh, Zalsufran mengatakan, hingga saat ini pihaknya masih menemukan kasus brucellosis di beberapa daerah di provinsi itu.

  • BMA Adakan Bimtek Pelatihan Pengolahan Limbah Plastik
    Aceh | 1 hari lalu
    BMA Adakan Bimtek Pelatihan Pengolahan Limbah Plastik

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Ketua Badan Baitul Mal Aceh, Mohammad Haikal, secara resmi membuka sekaligus memberikan materi pada acara Bimbingan Teknis Pelatihan Pengolahan Limbah Plastik yang diselenggarakan di Hotel Diana, Banda Aceh pada Jumat malam (15/11/2024). 

  • Pendidikan Jadi Kunci Melawan Ancaman Judi Online di Aceh
    Aceh | 1 hari lalu
    Pendidikan Jadi Kunci Melawan Ancaman Judi Online di Aceh

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Dr. Syarfuni, M.Pd., Pengamat Pendidikan yang juga dosen di Universitas Bina Bangsa Getsempena (UBBG), menekankan pentingnya pendidikan sebagai landasan untuk memerangi berbagai masalah sosial, termasuk judi online. 

  • Akibat Hujan Deras, Dua Kecamatan di Aceh Jaya Terendam Banjir
    Aceh | 1 hari lalu
    Akibat Hujan Deras, Dua Kecamatan di Aceh Jaya Terendam Banjir

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Banjir melanda dua kecamatan di Aceh Jaya pada Minggu pagi, 17 Oktober 2024, akibat hujan deras yang disertai angin kencang. 


    Banjir terjadi di Kecamatan Teunom, tepatnya di Gampong Rambong, dan Kecamatan Pasie Raya, Gampong Tuwie Kareung. 

  • USK Beri Orientasi untuk 40 Mahasiswa Asing
    Aceh | 1 hari lalu
    USK Beri Orientasi untuk 40 Mahasiswa Asing

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Universitas Syiah Kuala (USK) Banda Aceh menggelar acara orientasi bagi 40 mahasiswa asing angkatan 2024/2025. Kegiatan ini dibuka secara resmi oleh Rektor USK Prof. Dr. Ir. Marwan di ruang VIP AAC Dayan Dawood USK, 15 November 2024. 

  • Telkom Aceh Bantu Sarana Air Bersih untuk Pesantren Teknologi di Jantho
    Aceh | 1 hari lalu
    Telkom Aceh Bantu Sarana Air Bersih untuk Pesantren Teknologi di Jantho

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - PT Telkom Aceh memberikan bantuan sarana air bersih untuk pesantren Teknologi Muamalat Solidarity Boarding School (MSBS) di Jantho, Kabupaten Aceh Besar, Provinsi Aceh, sebagai upaya mendukung kualitas hidup santri hingga masyarakat sekitar.

  • MTQ Ke-11 Tingkat Kabupaten Aceh Jaya Resmi Dibuka
    Aceh | 2 hari lalu
    MTQ Ke-11 Tingkat Kabupaten Aceh Jaya Resmi Dibuka

    DIALEKSIS.COM | Calang - Pj. Sekretaris Daerah Aceh Jaya, As'yari, SE., M.Si, yang mewakili Pj. Bupati Aceh Jaya, Dr. A. Murtala, M.Si, secara resmi membuka Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) ke-11 tingkat Kabupaten Aceh Jaya yang diselenggarakan di Masjid Agung Baitul Izzah, Calang, pada Jumat malam (15/11/2024).

  • Eksistensi Partai Politik Lokal Masih Minim di Pilkada Aceh 2024
    Aceh | 2 hari lalu
    Eksistensi Partai Politik Lokal Masih Minim di Pilkada Aceh 2024

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Mahasiswa Ilmu Politik UIN Ar-Raniry menyelenggarakan kegiatan Stadium General bertema “Eksistensi Partai Politik Lokal di Pilkada Aceh 2024” pada Jumat (8/11/2024) lalu dengan dua narasumberr, yaitu Sayed Nazar Al-Habsyi dan Fajran Zain.

  • Menteri Ekraf Teuku Riefky Harsya Ziarah ke Makam Abu Lamkawe
    Aceh | 2 hari lalu
    Menteri Ekraf Teuku Riefky Harsya Ziarah ke Makam Abu Lamkawe

    DIALEKSIS.COM | Sigli - Menteri Ekonomi Kreatif sekaligus Kepala Badan Ekonomi Kreatif, Teuku Riefky Harsya (TRH), meluangkan waktu untuk berziarah ke makam ulama besar Aceh, Teungku Ishak bin Ahmad atau yang lebih dikenal dengan Abu Lamkawe, Sabtu (16/11/2024).

  • 10 Putra Aceh Diterima Bekerja di Luar Negeri Melalui Program Disnakermobduk
    Aceh | 2 hari lalu
    10 Putra Aceh Diterima Bekerja di Luar Negeri Melalui Program Disnakermobduk

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Sebanyak sepuluh putra daerah berhasil diterima bekerja di luar negeri melalui program pelatihan dan pemagangan dari Dinas Tenaga Kerja dan Mobilitas Penduduk (Disnakermobduk) Aceh yang bekerja sama dengan Lembaga Pendidikan Kompetensi Nasional (LPKN) Training Center Mataram.

« 1 2 3 4 5 6 7 8 »