Gubernur Khofifah Pastikan Stok Aman dan Distribusi Lancar
Font: Ukuran: - +
[Foto: kemendagri.go.id]
Mantan Menteri Sosial RI ini kemudian juga berkesempatan meninjau lokasi PPN Brondong. Pada hari ini, tercatat 25 kapal dengan total hasil tangkapan per kapalnya 9,5 ton ikan segar telah melakukan bongkar muat disini. Di tempat yang akrab di telinga masyarakat sebagai TPI ini, Ia menyempatkan diri bercengkrama dengan beberapa tengkulak ikan.
"Apa ada kenaikan harga ikan di sini Bu?" tanyanya.
"Ada ikan tongkol yang naik Bu Gubernur. Dari harga semula Rp 10ribu menjadi Rp 12ribu per kilonya," jawab salah satu tengkulak.
Sementara itu, salah seorang nelayan yang ditemui usai bongkar muat hasil tangkapan, Mukatam (43) mengungkapkan bahwa solar yang digunakan sebagai bahan bakar sering kehabisan serta keterlambatan pengiriman.
"Karena kalau kapal besar ini butuhnya banyak. Satu bulan butuh 33 drum solar," ujarnya
Dirinya kemudian juga menceritakan bahwa solar bersubsidi ini hanya mudah didapatkan di awal-awal bulan saja. Diakhir bulan, Mukatam dan kawan-kawan nelayan lainnya sering memenuhi kebutuhan solar di SPBU terdekat.
Selanjutnya » "Kalau akhir bulan habis kami biasanya k...