Senin, 07 Juli 2025
Beranda / /

  • BKPM Revisi Tiga Aturan Perizinan, Targetkan Investasi Rp13.000 Triliun dan Ekonomi Tumbuh 8%
    Nasional | 1 hari lalu
    BKPM Revisi Tiga Aturan Perizinan, Targetkan Investasi Rp13.000 Triliun dan Ekonomi Tumbuh 8%

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Kementerian Investasi/BKPM tengah merevisi tiga regulasi penting dalam upaya mempercepat perizinan dan mendorong realisasi investasi nasional. Langkah ini diambil untuk mendukung target ambisius pemerintah, yaitu pertumbuhan ekonomi nasional 8% pada tahun 2029 dan realisasi investasi senilai Rp 13.000 triliun dalam lima tahun ke depan.

  • Forum Ketua Koperasi Desa Merah Putih se-Banda Aceh Bahas Solusi Penguatan Tata Kelola dan Modal Usaha
    Ekonomi | 1 hari lalu
    Forum Ketua Koperasi Desa Merah Putih se-Banda Aceh Bahas Solusi Penguatan Tata Kelola dan Modal Usaha

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Dalam semangat memperkuat peran koperasi sebagai tonggak kesejahteraan masyarakat, Forum Ketua Koperasi Desa Merah Putih se-Banda Aceh menggelar pertemuan dan silaturahmi perdana yang dihadiri oleh enam ketua koperasi dari lima kecamatan, Dewan Pengawas Syariah, Tenaga Ahli Gampong, Civitas Akademika serta Konsultan Pendamping KUMKM, Minggu, 6 Juli 2025. 

  • Polisi Gencarkan Sosialisasi Kunci Ganda Kepada Warga Banda Aceh
    Hankam | 1 hari lalu
    Polisi Gencarkan Sosialisasi Kunci Ganda Kepada Warga Banda Aceh

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Personel Polsek jajaran Polresta Banda Aceh melakukan pemasangan spanduk himbauan waspada Pencurian Kendaraan Bermotor (Curanmor) sebagai bentuk antisipasi kejahatan Curanmor di tempat keramaian dan rawan curanmor, Sabtu (5/7/2025).

  • UTU Berdayakan Kelompok Poklahsar Camar Laut Tingkatkan Kualitas Produk Ikan Asin
    Aceh | 2 hari lalu
    UTU Berdayakan Kelompok Poklahsar Camar Laut Tingkatkan Kualitas Produk Ikan Asin

    DIALEKSIS.COM | Meulaboh - Dalam rangka peningkatan kualitas pengolahan produk ikan asin di kabupaten Aceh Barat, tim akademisi dari Program Studi Perikanan, Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan Universitas Teuku Umar (UTU) memberikan sosialisasi kepada kelompok Poklahsar Camar Laut atau kelompok Ibu Rumah tangga yang bergerak di bidang pengolahan ikan asin di Desa Suak Indrapuri, kecamatan Johan Pahlawan.

  • Dari Aceh ke Jepang: Kisah Muhammad Haikal Gunarya dan Beasiswa Doktoral MEXT
    Diaspora | 2 hari lalu
    Dari Aceh ke Jepang: Kisah Muhammad Haikal Gunarya dan Beasiswa Doktoral MEXT

    DIALEKSIS.COM | Aceh - Alumni Program Studi Teknik Geofisika Fakultas Teknik Universitas Syiah Kuala Muhammad Haikal Gunarya, berhasil lolos program beasiswa dari Pemerintah Jepang yaitu MEXT (Monbukagakusho) jalur rekomendasi antar universitas (University to University/U to U) untuk menempuh studi doktoral di bidang Seismologi. 

  • Siswa MOSA Aceh Besar Terpilih Jadi Paskibraka Nasional Perwakilan Aceh
    Aceh | 2 hari lalu
    Siswa MOSA Aceh Besar Terpilih Jadi Paskibraka Nasional Perwakilan Aceh

    DIALEKSIS.COM | Jantho - Kepala Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol) Aceh Besar, Sofian SH, mengaku bangga melihat prestasi Muhammad Ridho dari SMAN Modal Bangsa (MOSA) terpilih sebagai Pasukan Pengibaran Bendera Pusaka (Paskibraka) nasional tahun 2025.

  • BPKS Perkuat Diplomasi Pariwisata Maritim di Forum ASEAN-India Cruise Dialogue 2025
    Ekonomi | 2 hari lalu
    BPKS Perkuat Diplomasi Pariwisata Maritim di Forum ASEAN-India Cruise Dialogue 2025

    DIALEKSIS.COM | Chennai - Badan Pengusahaan Kawasan Sabang (BPKS) terus memperkuat posisinya sebagai motor penggerak pariwisata maritim di kawasan barat Indonesia. Melalui keikutsertaannya dalam ASEAN–India Cruise Dialogue 2025 yang berlangsung pada 29 Juni hingga 2 Juli 2025 di Mahabalipuram dan Chennai, India, BPKS menegaskan komitmennya untuk menjadikan Sabang sebagai simpul strategis pelayaran kapal pesiar regional.



  • Kunci Kemajuan Aceh: Kolaborasi Pemerintah dan Dunia Kampus
    Opini | 2 hari lalu
    Kunci Kemajuan Aceh: Kolaborasi Pemerintah dan Dunia Kampus

    DIALEKSIS.COM | Opini - Aceh memiliki potensi besar untuk tumbuh sebagai wilayah yang unggul dalam bidang pendidikan, ekonomi, dan kesehatan. Namun, kenyataan di lapangan menunjukkan bahwa dalam satu dekade terakhir, Aceh justru mengalami stagnasi di berbagai sektor. Indikator pembangunan manusia (IPM), pertumbuhan ekonomi, dan kualitas layanan publik belum menunjukkan kemajuan signifikan jika dibandingkan dengan provinsi lain di Indonesia.

  • Disdik Aceh Sosialisasikan Hasil Survei Persepsi Anti Korupsi dan Kualitas Pelayanan
    Aceh | 2 hari lalu
    Disdik Aceh Sosialisasikan Hasil Survei Persepsi Anti Korupsi dan Kualitas Pelayanan

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Kepala Dinas Pendidikan Aceh, Marthunis, S.T., D.E.A., memimpin rapat evaluasi pembangunan Zona Integritas (ZI), Survei Persepsi Antikorupsi (SPAK), dan Survei Persepsi Kualitas Pelayanan (SPKP) yang melibatkan seluruh Pejabat Eselon III serta Tenaga Ahli Disdik Aceh. Kegiatan ini dilaksanakan secara hybrid, menggabungkan kehadiran daring dan luring, dan dipusatkan di ruang rapat (oproom) Dinas Pendidikan Aceh pada Jumat (4/7/2025).

  • Indonesia Berlakukan Bebas Visa untuk Warga Brasil dan Turki Mulai 3 Juli 2025
    Dunia | 3 hari lalu
    Indonesia Berlakukan Bebas Visa untuk Warga Brasil dan Turki Mulai 3 Juli 2025

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Pemerintah Indonesia resmi menerapkan kebijakan Bebas Visa Kunjungan (BVK) bagi warga negara asing (WNA) pemegang paspor Brasil dan Turki. Kebijakan ini mulai berlaku efektif pada 3 Juli 2025, sesuai dengan Peraturan Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan (Permenimipas) Nomor 9 Tahun 2025.

  • Aplikasi SRIKANDI Meningkatkan Efektifitas dan Efisiensi Sistem Pemerintahan
    Aceh | 3 hari lalu
    Aplikasi SRIKANDI Meningkatkan Efektifitas dan Efisiensi Sistem Pemerintahan

    DIALEKSIS.COM | Idi Rayeuk - Bupati Aceh Timur, Iskandar Usman Al-Farlaky melalui Asisten Bidang Administrasi Umum, T. Reza Rizki membuka kegiatan Workshop Aplikasi SRIKANDI (Sistem Informasi Kearsipan Dinamis Terintegrasi) V-3 Tahun 2025, di aula gedung serbaguna, Aceh Timur, Kamis (3/7/2025).

  • Kolaborasi Pendidikan, Konsulat Singapura dan Ngee Ann Polytechnic Kunjungi Disdik Aceh
    Aceh | 4 hari lalu
    Kolaborasi Pendidikan, Konsulat Singapura dan Ngee Ann Polytechnic Kunjungi Disdik Aceh

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Dalam upaya mempererat hubungan dan kolaborasi antara Singapura dan Aceh, Konsulat Jenderal Singapura di Medan bersama delegasi mahasiswa dari Ngee Ann Polytechnic melakukan kunjungan resmi ke Dinas Pendidikan Aceh. Kegiatan yang berlangsung di Aula Dinas Pendidikan Aceh ini mengusung tema “Strengthening the Ties and Collaboration between Singapore and Aceh, Indonesia.â€

« 1 2 3 4 5 6 7 8 »