DIALEKSIS.COM | Aceh Selatan - Pemerintah Aceh selatan memutuskan perjanjian sewa pengelolaan pabrik kelapa sawit dengan pihak CV. Sari Surya.
Juru Bicara Pasangan PUTIH (HT Sama Indra SH-Drs H Harmaini MSi) , Hasrizal, meminta agar pihak kepolisian dan panwas mengambil sikap terkait maraknya fitnah yang beredar pada Pilkada Aceh Selatan 2018
Kapolda Aceh, Irjen Pol Rio Septiana Djambak memastikan seluruh anggota TNI/Polri termasuk aparatur sipil negara (ASN) bersikap netral dalam pelaksanaan Pilkada Bupati dan Wakil Bupati Aceh Selatan tahun 2018.
Komisi Independen Pemilihan (KIP) menyelengarakan deklarasi damai para pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Aceh Selatan, sehingga diharapkan pelaksanaan Pilkada 2018 di daerah itu berjalan aman dan lancar.
Bakal Calon Bupati Aceh Selatan, Mirwan menempati urutan satu dalam daftar kekayaan Bakal Calon Bupati/Wakil Bupati Aceh Selatan berdasarkan Laporan Harta Kekayaan Pejabat Negara ( LHKPN) Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK)
Pulau dua, adalah salah satu destinasi wisata di Aceh yang tak kalah dengan pulau Maldives.