-
Polkum | 6 hari laluThe Aceh Institute: Pemilu Damai Dimulai dari Kepatuhan pada Aturan
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Direktur Eksekutif Aceh Institute, Muazzinah Yacob, menyoroti pentingnya memahami peran dan aturan dalam menciptakan suasana damai selama pemilu. Menurut Muazzinah, menciptakan kondisi damai dalam pemilu dimulai dari pemahaman aturan yang jelas oleh semua elemen terkait.
-
Ekonomi | 23 hari laluMenteri Maman Abdurrahman: Aturan Penghapusan Utang UMKM Wujud Keberpihakan Pemerintah
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Menteri Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM) Maman Abdurrahman mengatakan penghapusan utang ini adalah simbol keberpihakan Pemerintah kepada para pelaku UMKM yang bergerak di sektor pertanian, perkebunan, peternakan, perikanan dan kelautan, serta UMKM lainnya.
-
Aceh | 1 bulan laluPemilik Ternak Diminta Patuhi Aturan, Pemkab Aceh Jaya: Jangan Rugikan Orang Lain
DIALEKSIS.COM | Calang - Pemerintah Kabupaten Aceh Jaya menggelar Rapat Koordinasi (Rakor) untuk memaksimalkan penegakan Qanun Kabupaten Aceh Jaya Nomor 11 Tahun 2021 tentang Penertiban Ternak. Kegiatan ini bertujuan menciptakan ketertiban umum dan ketenteraman masyarakat, khususnya terkait penanganan ternak yang dilepas-liarkan.
-
Polkum | 1 bulan laluKIP Bireuen Didesak Gelar Debat Kandidat 3 Kali Sesuai dengan Aturan
DIALEKSIS.COM | Bireuen - Komisi Independen Pemilihan (KIP) Kabupaten Bireuen diminta untuk melaksanakan debat kandidat pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Bireuen sebanyak 3 kali.
-
Polkum | 1 bulan laluDiduga Langgar Aturan Kampanye, Fadhil Rahmi Dilaporkan ke Panwaslih Aceh
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Tim Advokasi dan Bantuan Hukum Mualem-Dek Fadh secara resmi melaporkan Fadhil Rahmi selaku Calon Wakil Gubernur Pasangan Nomor 1 ke Panitia Pengawas Pemilihan (Panswaslih) Aceh, atas dugaan pelanggaran aturan kampanye.
-
Olahraga | 1 bulan laluJelang Persiraja vs PSPS, Marwan Dek Bit: Kenyamanan Penonton akan Kami Utamakan
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Marwan Dek Bit, selaku ketua Panitia Pelaksana mengatakan bahwa pihaknya harus menerapkan sistem dan aturan baru yang akan membuat penonton semakin nyaman dan juga untuk menjaga Persiraja dari segala macam sanksi.
-
Hankam | 2 bulan laluMeski Hujan, Personel Polresta Banda Aceh Komit Laksanakan Strong Point
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Meskipun hujan mengguyur Banda Aceh dan sekitarnya, personil Polresta tetap berkomitmen melaksanakan pengaturan lalu lintas di wilayah hukum mereka.
-
Polkum | 2 bulan laluLihat APK Langgar Aturan, Bawaslu Minta Panwascam dan PKD Ambil Tindakan Tegas
DIALEKSIS.COM | Banten - Anggota Bawaslu Totok Hariyono meminta Pengawas Kecamatan (Panwascam) dan Pengawas Kelurahan Desa (PKD) untuk segera ambil tindakan, jika melihat Alat Peraga Kampanye (APK) yang dipasang pada tempat yang dilarang.
-
Aceh | 3 bulan laluKPI Aceh: Pemberitaan dan Iklan Kampanye di Media Penyiaran Harus Patuhi Aturan Ketat
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Ketua Komisi Penyiaran Indonesia (KPI) Aceh, Acik Nova, menegaskan pentingnya media penyiaran untuk mematuhi aturan ketat dalam pemberitaan dan iklan kampanye Pemilihan Umum (Pemilu).
-
Pemerintahan | 3 bulan laluAturan Baru Susu Formula Bayi: Larangan dan Promosi Iklan
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 28 Tahun 2024 tentang Pelaksanaan Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2023 tentang Kesehatan kini memperketat regulasi terkait susu formula bayi dan produk pengganti air susu ibu (ASI) lainnya. Aturan ini mencakup larangan penjualan, penawaran, pemberian potongan harga, hingga promosi iklan.
-
Parlemenkita | 3 bulan laluKomisi X Kecam Keras Terbitnya Aturan Penyediaan Alat Kontrasepsi bagi Siswa Sekolah
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Wakil Ketua Komisi X DPR RI, Abdul Fikri Faqih mengecam terbitnya peraturan pemerintah yang memfasilitasi penyediaan alat kontrasepsi bagi siswa sekolah/ pelajar.
-
Nasional | 3 bulan laluAturan Ketat Rokok Eceran Untuk Tekan Konsumsi Perokok Anak Dan Remaja
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Menurut Indah Febrianti, ketentuan pengendalian produk tembakau, terutama rokok eceran, didorong karena penjualan produk tersebut mudah diakses anak-anak dan remaja.
-
Nasional | 3 bulan laluPemerintah Terbitkan Aturan Pelaksana UU Kesehatan
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Pemerintah telah menerbitkan aturan pelaksana Undang-Undang No 17 Tahun 2023 Tentang Kesehatan. Aturan pelaksana tersebut, yakni Peraturan Pemerintah (PP) No. 28 Tahun 2024 tentang Peraturan Pelaksanaan Undang Undang Nomor 17 Tahun 2023 tentang Kesehatan.
-
Pemerintahan | 4 bulan laluYLKI Sambut Positif Aturan Baru Label Bahaya BPA
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Yayasan Lembaga Konsumen Indonesia (YLKI) menyambut pengesahan peraturan pemerintah tentang kewajiban pencantuman label peringatan bahaya senyawa Bisfenol A (BPA) pada kemasan galon air minum bermerek dan mendesak adanya program sosialisasi resmi sesegera mungkin.
-
Aceh | 4 bulan laluSatpol PP WH Banda Aceh Imbau pedagang Perlengkapan Sekolah Taati Aturan Berjualan
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Menjelang tahun ajaran baru, banyak pedagang musiman yang menjual perlengkapan sekolah di berbagai ruas jalan di Kota Banda Aceh. Hal ini dikhawatirkan dapat menyebabkan kesemrawutan dan mengganggu ketertiban umum.
-
Aceh | 5 bulan laluMengupas Problematika Sumur Minyak di Aceh
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Persoalan inilah yang dikupas oleh Kepala Dinas ESDM Aceh Ir Mahdinur MM, Direktur Koalisi NGO HAM Aceh Khairil Arista, dan Deputi Perencanaan BPMA Muhammad Mulyawan dalam dialog interaktif "Problematika Sumur Minyak Rakyat di Aceh" di Studio Serambi Indonesia, Jumat (14/6/2024) kemarin
-
Pemerintahan | 5 bulan laluFatwa Baru MPU Aceh Atur Penyembelihan dan Penyucian Bahan Pangan
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Majelis Permusyawaratan Ulama (MPU) Aceh mengeluarkan fatwa baru terkait penyembelihan dan penyucian bahan pangan serta non pangan menurut hukum Islam, adat Aceh, dan medis. Fatwa tersebut merupakan hasil Sidang Paripurna II Tahun 2024 yang diselenggarakan pada Kamis, 6 Juni 2024, di Gedung Tgk. H. Abdullah Ujong Rimba MPU Aceh
-
Ekonomi | 6 bulan laluOJK Terbitkan Aturan Perkuat Kelembagaan BPR/BPR Syariah
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menerbitkan Peraturan Otoritas Jasa Keuangan Nomor 7 Tahun 2024 (POJK 7/2024) tentang Bank Perekonomian Rakyat (BPR) dan Bank Perekonomian Rakyat Syariah (BPR Syariah) untuk mengakselerasi penguatan aspek kelembagaan
-
Aceh | 7 bulan laluPenertiban PKL di Banda Aceh Didukung Para Pedagang
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pemerintah Kota Banda Aceh tengah mengambil langkah tegas dalam menertibkan Pedagang Kaki Lima (PKL) yang telah lama melanggar aturan, terutama di sekitar ikon kota, Masjid Raya Baiturrahman.
-
Aceh | 8 bulan laluPelaku Usaha Langgar Aturan Terkait Ramadan, Satpol PP-WH Banda Aceh Bakal Bertindak Tegas
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Satuan Polisi Pamong Praja dan Wilayatul Hisbah (Satpol PP WH) Kota Banda Aceh mengapresiasi para pelaku usaha yang telah mematuhi seruan Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) terkait pengaturan aktivitas selama bulan Ramadhan.