-
Pemerintahan | 1 bulan laluIsu Pengangkatan ASN P3K Jelang Pilkada, Ini Penjelasan Kepala BKN Aceh Secara Hukum
DIALEKSIS.COM | Aceh - Menjelang Pilkada serentak, isu pengangkatan Aparatur Sipil Negara (ASN) dan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (P3K) kembali mencuat. Beberapa calon kepala daerah dikabarkan memanfaatkan momentum ini sebagai komoditas politik, meskipun prosedur pengangkatan telah diatur ketat dalam Undang-Undang.
-
Aceh | 10 bulan laluPj Gubernur Kukuhkan Kepala Regional BKN Aceh yang Baru
DIALEKSIS.COM | Aceh - Penjabat Gubernur Aceh Achmad Marzuki, mengukuhkan Kepala Kantor Regional 13 Badan Kepegawaian Negara (BKN) Aceh yang baru, Joko Subakti, di Meuligoe Gubernur Aceh, Senin (11/12/2023).
-
Pemerintahan | 1 tahun laluBerikut Penerimaan PPPK di Seluruh Aceh Tahun Ini
DIALEKSIS.COM | Aceh - Kantor Regional (Kakanreg) XIII Badan Kepegawaian Negara (BKN) Banda Aceh, mengeluarkan tabel resmi jumlah kebutuhan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) tahun 2024 untuk provinsi Aceh.
-
Aceh | 1 tahun laluAceh Raih BKN Award Kategori Penerapan Pemanfaatan Data Sistem Informasi dan CAT
DIALEKSIS.COM | Aceh - Pemerintah Aceh kembali menoreh prestasi gemilang, yakni meraih penghargaan BKN Award Kategori Penerapan Pemanfaatan Data Sistem Informasi dan CAT.
-
Aceh | 1 tahun lalu284 Peserta P3K Kemendikbud Ristek Ikut Ujian di BKN Aceh
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Sebanyak 284 peserta yang mengikuti tahapan seleksi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (P3K) Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbud Ristek).
-
Aceh | 1 tahun laluBKN Aceh Masih Mendata Tenaga Honorer di Aceh
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pemerintah belum mengeluarkan kebijakan baru terkait nasib honorer di Aceh. Badan Kepegawaian Negara (BKN) Aceh masih melakukan pendataan ulang jumlah honorer di Aceh. Hasil pendataan baru itu pemerintah mengeluarkan kebijakan yang baru.
-
Aceh | 2 tahun laluKabag Barjas Aceh Tamiang Dijabat Plt Lebih 2 Tahun, Kakanreg BKN: Kita Evaluasi
DIALEKSIS.COM | Aceh Tamiang - Tim Wasdal BKN Aceh akan melakukan evaluasi terkait posisi Kabag Pengadaan Barang dan Jasa (Barjas) pada Setdakab Aceh Tamiang, yang masa jabatannya lebih dari dari dua tahun, terhitung sejak tanggal 07 Febuari 2020.
-
Aceh | 2 tahun laluHasil SKD CPNS di Aceh Segera Keluar, Namun Tak Serentak, Ini Penjelasannya
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Badan Kepegawaian Negara (BKN) merilis hasil Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) CPNS tahap I sejak Minggu 31 Oktober kemarin. Peserta bisa langsung mengecek hasil SKD CNPS bisa di laman SSCASN.
-
Aceh | 3 tahun laluRespons Kepala Badan Kepegawaian Aceh soal Tagar 'BKN Sarang Maling'
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Media sosial Twitter pada Minggu pagi, 31 Oktober 2021, heboh dengan trending-nya tagar 'BKN (Badan Kepegawaian Negara) Sarang Maling'. Tagar tersebut digaungkan sejumlah warganet usai beredar dugaan bahwa ada kecurangan di balik proses seleksi Aparatur Sipil Negara (ASN) 2021.
Menanggapai hal itu, Kepala Badan Kepegawaian Aceh (BKA) Abdul Qahar menegaskan selalu komitmen menjalankan proses seleksi ASN sesuai prosedur bahkan melakukan berbagai upaya untuk mengantisipasi terjadinya kecurangan.
-
Aceh | 3 tahun laluSeleksi CPNS Bebas Calo, Ojak Murdani: Baca Soal Sebanyak-banyaknya
DIALEKSIS.COM | Aceh - Kepala Kantor Regional (Kakanreg) XIII Badan Kepegawaian Negara (BKN) Aceh, Ojak Murdani menyampaikan, penyeleksian CPNS kali ini bebas dari pratik calo atau diiming-imingi kelulusan.
-
Aceh | 3 tahun laluOjak Murdani: Pijay Pelamar Terbanyak CASN di Aceh, Semangat dan Terus Berlatih
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Antusias masyarakat dalam mendaftar Calon Aparatur Sipil Negara (CASN) menunjukkan angka yang tinggi terkhususnya di Aceh. Pendaftaran seleksi CASN akan ditutup pada Senin (26/7/2021) pukul 23.59 WIB.
-
Aceh | 4 tahun laluSekda Aceh Terima Kunjungan Silaturrahmi Kepala BKN Banda Aceh
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Sekretaris Daerah Aceh, Taqwallah, menerima kunjungan silaturrahmi Kepala Kantor Regional (Kakanreg) XIII Badan Kepegawaian Negara (BKN) Banda Aceh, Ojak Murdani, di ruang kerjanya, Senin (6/7/2020).
-
Aceh | 5 tahun laluKepala BKN Aceh: Jangan Percaya pada Calo Bisa Meluluskan CPNS
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Badan Kepegawaian Negara (BKN) Aceh menghimbau masyarakat dan peserta CPNS 2019 agar tidak percaya pada calo yang menjanjikan bisa meluluskan menjadi PNS.
-
Aceh | 5 tahun laluIngin Lulus CPNS 2019, Kepala BKN Aceh: Belajar dan Lengkapi Syarat
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pemerintah telah mengumumkan penerimaan Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) 2019 beberapa waktu yang lalu. Tentu banyak ada syarat yang harus dipersiapkan oleh CPNS untuk mendaftar ke situs yang telah disediakan oleh pemerintah.