-
Ekonomi | 21 hari laluPemkab Simeulue Dorong Pemberdayaan UMKM Terintegrasi dengan BUMDes di Desa Lantik
DIALEKSIS.COM | Sinabang - Pemerintah Kabupaten Simeulue melakukan upaya serius untuk memberdayakan usaha mikro kecil dan menengah (UMKM) di Desa Lantik, Kecamatan Teupah Barat, dengan mengintegrasikan mereka dengan Badan Usaha Milik Desa (BUMDES) Mandiri Mikro. Langkah ini diharapkan dapat meningkatkan kualitas dan daya saing UMKM di wilayah tersebut.
-
Aceh | 2 bulan laluDPMG Aceh: 55 BUMDes Tumbuh Jadi Kategori Maju
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Dinas Pemberdayaan Masyarakat Gampong (DPMG) menyatakan saat ini Aceh sudah memiliki 55 badan usaha milik desa (BUMDes) yang tumbuh menjadi BUMDes kategori maju, sehingga diharapkan mampu memberi kemandirian terhadap perekonomian gampong atau desa.
-
Polkum | 2 bulan laluKajari Bireuen Buka Peluang Konsultasi Hukum Terkait Dana Simpan Pinjam PNPM
DIALEKSIS.COM | Bireuen - Kepala Kejaksaan Negeri (Kajari) Bireuen, Munawal Hadi, SH.MH menyebutkan, pihaknya membuka peluang konsultasi hukum dan koordinasi kepada pengelola dana simpan pinjam pada Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat (PNPM) Mandiri Perdesaan yang saat ini sudah berganti nama menjadi Badan Usaha Milik Desa Bersama (BUMDesma) yang tersebar di kecamatan-kecamatan yang ada di Bireuen.
-
Aceh | 3 bulan laluBUMDesMa LKD Se-Aceh Besar Ikuti Pelatihan Pelaporan Keuangan Syariah
DIALEKSIS.COM | Jantho - Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Gampong (DPMG) Aceh Besar melaksanakan Pelatihan Penyusunan Laporan Keuangan Syariah bagi pengurus Badan Usaha Milik Desa Bersama Lembaga Keuangan Desa (BUMDesMa LKD) Se - Aceh Besar, di Dekranasda Aceh Besar, Gampong Gani, Kecakatan Ingin Jaya, Minggu (21/7/2024).
-
Aceh | 3 bulan laluDukung Ekonomi Lokal, BUMDes Lamjabat Tawarkan Pupuk Kohe Sapi Fermentasi
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pemerintah Gampong Lamjabat, Banda Aceh melalui Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) menawarkan pupuk kohe sapi fermentasi sebagai langkah mendukung peningkatan ekonomi lokal.
-
Polkum | 4 bulan laluKejari Sabang Tetapkan 3 Tersangka Dugaan Korupsi Penyertaan Modal ke BUMD
DIALEKSIS.COM | Sabang - Kejaksaan Negeri Sabang resmi menetapkan tiga orang tersangka dalam kasus dugaan korupsi penyertaan modal Pemerintah Kota Sabang senilai Rp 2,5 miliar kepada PT Pembangunan Sabang Mandiri pada 2022.
-
Nasional | 5 bulan laluBUMDesa Kelola Ekonomi Desa Capai Rp3,06 Triliun Tiap Tahun
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Badan Usaha Milik Desa (BUMDesa) mengelola perekonomian desa di seluruh tanah air hingga mencapai total Ro3,06 triliun setiap tahun.
-
Aceh | 6 bulan laluDPMG Gelar Rakor BUMDESMA LKD Se-Aceh Besar
DIALEKSIS.COM | Jantho - Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Gampong (DPMG) Kabupaten Aceh Besar menggelar Rapat Koordinasi (Rakor) Badan Usaha Milik Desa Bersama Lembaga Keuangan Desa (BUMDesMa LKD) diikuti oleh 40 peserta se-Aceh Besar, di Gedung Wisata Tebing Bumdes Maju Jaya, Gampong Meunasah Balee, Lampuuk, Kecamatan Lhoknga, Rabu (24/4/2024).
-
Pemerintahan | 6 bulan laluRSUDZA Raih Top BUMD Awards 2024, Sekda Minta Kualitas Layanan Ditingkatkan
DIALEKSIS.COM | Aceh - Rumah Sakit Umum Daerah dr Zainoel Abidin (RSUDZA) Banda Aceh, Provinsi Aceh, menyabet penghargaan pada ajang Top BUMD Awards 2024.
-
Aceh | 6 bulan laluPT PEMA: Operasional Kegiatan Sulfur di Kuala Langsa Sesuai SOP
DIALEKSIS.COM | Kuala Langsa - Aktivitas Operasional Lifting Sulfur yang dilakukan oleh PT Pembangunan Aceh (PEMA) Perseroda bekerjasama dengan BUMD Kota Langsa dalam hal ini PT Kota Langsa (Pekola) tengah menjadi sorotan. Pasalnya kegiatan operasi tersebut dituding tidak memiliki izin operasi penyimpanan Sulfur yang selama ini disimpan di salah satu Gudang di Pelabuhan Kuala Langsa dan mencemari lingkungan sekitar pelabuhan, Sabtu, 30/03/2024.
-
Aceh | 7 bulan laluRSUDZA Raih Top BUMD AWARDS 2024
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - RSUD dr. Zainoel Abidin (RSUDZA) sukses menorehkan prestasi pada ajang Top BUMD Awards 2024 sebagai Top BUMD Awards 2024 kategori penghargaan RSUD #Bintang 4.
-
Ekonomi | 7 bulan laluPercepat Pertumbuhan Ekonomi Daerah, Kemendagri Dorong Pemda Maksimalkan BUMD
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Kemendagri mendorong agar BUMD menjadi agen pembangunan untuk mempercepat pertumbuhan perekonomian daerah.
-
Pemerintahan | 9 bulan laluHidupkan Kembali BUMD Fajar Selatan, Pj Bupati Lantik Zirhan Sebagai Direktur
DIALEKSIS.COM | Tapaktuan - Penjabat (Pj) Bupati Aceh Selatan baru saja mengoperasikan kembali BUMD Fajar Selatan yang ditandai dengan dilantiknya Direktur Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) Fajar Selatan periode 2024-2029.
Proses pelantikan dan pengangkatan sumpah Direktur BUMD Fajar Selatan, Zirhan, SP berlangsung di Aula Setdakab lantai II, Tapaktuan, Senin (29/1/2024).
-
Aceh | 1 tahun laluPengabdian Masyarakat FEB USK, Bahas Revitalisasi BUMDes di Pidie Jaya
DIALEKSIS.COM | Aceh - Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) Universitas Syiah Kuala (USK) menggelar Pengabdian kepada Masyarakat di Pidie Jaya, Kamis (31/8/2023).
-
Ekonomi | 1 tahun laluPemerintah Aceh Resmi Serahkan 10 Persen PI Blok “B” kepada Pemkab Aceh Utara
DIALEKSIS.COM | Lhoksukon - Pemerintah Aceh resmi menyerahkan 10 persen participating interest (PI) pengelolaan Wilayah Kerja “B” melalui PT Pema Global Energi (PGE) kepada Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) Pemerintah Daerah Aceh Utara, pada Selasa, 29/08/23 di Point A, Kecamatan Nibong, Kabupaten Aceh Utara.
-
Aceh | 1 tahun laluPemkab Aceh Jaya Gelar Diskusi Optimalkan Pengadaan Barang/Jasa BUMDesa Tanpa Terjerat Hukum
DIALEKSIS.COM | Aceh - Penjabat Bupati Aceh Jaya Dr. Nurdin S.Sos., M.Si menegaskan pentingnya transparansi dan akuntabilitas dalam setiap tahapan pengadaan barang/jasa BUMDesa. Ia juga menekankan perlunya menjaga integritas dalam melaksanakan proses ini, guna memastikan bahwa dana publik digunakan dengan tepat dan untuk kepentingan masyarakat.
-
Aceh | 1 tahun laluKeren, Aceh Jaya Terima Tiga Penghargaan Kategori Baru dari MURI
DIALEKSIS.COM | Aceh - Kabupaten Aceh Jaya terima penghargaan tiga kategori baru dari Museum Rekor Dunia Indonesia (MURI) setelah berhasil menginisiasi pembentukan Badan Usaha Milik Desa Bersama (BUMDesma) beranggotakan 172 desa.
-
Aceh | 1 tahun laluPembangunan PKS Bumdesma Aceh Jaya Dimulai
DIALEKSIS.COM | Aceh - Pembangunan Pabrik Kelapa Sawit (PKS) di Desa Patek, Kecamatan Darul Hikmah, Kabupaten Aceh Jaya milik Badan Usaha Milik Desa Bersama (Bumdesma) Aceh Jaya, resmi dimulai.
-
Ekonomi | 1 tahun laluPolda Aceh: Pendekatan Ekonomi Efektif Tangani Persoalan Tambang Ilegal di Aceh
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Kasubdit Tipiter Ditreskrimsus Polda Aceh, AKBP Muliadi, menjelaskan bahwa dalam hal penegakan hukum di bidang PETI tidak bisa bicara penegakan hukum semata, tapi harus dari hulu ke hilir.
-
Aceh | 1 tahun laluPj Gubernur dan Bank Mustaqim Aceh Raih 3 Penghargaan Top BUMD Awards 2023
DIALEKSIS.COM | Aceh - Ramadhan penuh berkah bagi Bank Pembiayaan Rakyat Syariah (BPRS) Mustaqim. Betapa tidak, BPRS Mustaqim Aceh di bulan suci ini meraih beberapa Awards di level nasional.