DIALEKSIS.COM | Lhokseumawe - Bubur kanji rumbi merupakan sejenis bubur dengan citarasa kaya rempah - rempah unik dari Provinsi Aceh. Makanan ini menjadi menu favorit seolah wajib bagi masyarakat kala berbuka puasa.
DIALEKSIS.COM | Nasional - Indonesia memang punya beragam kuliner. Bahkan saat Ramadan, muncul banyak makanan khas yang juga tak kalah menariknya. Salah satunya adalah bubur Kanji Rumbi, makanan khas Ramadan dari Aceh.
Sesuai dengan namanya, makanan khas Ramadan yang satu ini berupa bubur nasi yang dilengkapi dengan berbagai topping. Mukai dari sayuran hingga udang.