DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pemerintah Aceh menegaskan komitmennya dalam membangun daerah melalui penyampaian Laporan Keterangan Pertanggungjawaban (LKPJ) Gubernur Aceh Tahun Anggaran 2024 yang disampaikan dalam Sidang Paripurna DPR Aceh, Selasa (15/4/2025).
DIALEKSIS.COM | Aceh - Bank Indonesia (BI) melaporkan posisi cadangan devisa Indonesia pada akhir Maret 2025 mencapai 157,1 miliar dolar AS, meningkat dari posisi Februari yang sebesar 154,5 miliar dolar AS.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Komunitas pecinta burung yang tergabung dalam Sedulur Kicau Mania Nusantara (SKMN) bersama Sentral Murai Aceh Bird Farm (SMBF) bakal menggelar event lomba kicau burung di kompleks Taman Sultanah Safiatudddin Banda Aceh, pada Ahad 27 April 2025 mendatang.
DIALEKSIS.COM | Aceh - Beredar informasi mengenai hasil pleno penggantian caleg terpilih Dapil 5 atas nama Ismail A. Jalil, yang dikenal sebagai Ayah Wa. Penggantian tersebut telah ditetapkan oleh Komisi Independen Pemilihan (KIP) Aceh. Untuk memastikan kejelasan informasi, Dialeksis mendesak keterangan dari Ketua Divisi Teknis Penyelenggaraan sekaligus Wakil Ketua KIP Aceh, Iskandar Agani.
DIALEKSIS.COM | Langsa - Dua warga dari Kecamatan Langsa Timur menyerahkan dua pucuk senjata api, satu granat tangan, dan sejumlah amunisi kepada Komandan Kodim (Dandim) 0104/Aceh Timur, Letkol Inf Tri Purwanto, S.I.P.
DIALEKSIS.COM | Jantho - Bupati Aceh Besar, H Muharram Idris atau yang akrab disapa Syech Muharram, secara resmi melantik 10 camat baru di lingkungan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Aceh Besar, di Kantor Bupati Aceh Besar, Kota Jantho, Senin (14/4/2025).
DIALEKSIS.COM | Redelong - Kepala Dinas Kearsipan dan Perpustakaan Kabupaten Bener Meriah Sukur, S.Pd.,M.Pd, Jum'at (11/4/2025) menyampaikan, sebanyak 44 Perpustakaan yang merupakan Perpustakaan Kampung, Taman Bacaan Masyarakat dan Perpustakaan Rumah Ibadah yang tersebar pada 10 Kecamatan dalam Wilayah Kabupaten Bener Meriah akan menerima bantuan bahan bacaan bermutu dari Perpustakaan Nasional Republik Indonesia pada Tahun 2025 ini.
DIALEKSIS.COM | Brussel - Sejumlah negara Eropa semakin gencar mempersiapkan warganya menghadapi potensi konflik bersenjata atau perang. Langkah ini diambil menyusul kekhawatiran mendalam para pemimpin Eropa terhadap ekspansi militer Rusia dan ketidakpastian dukungan keamanan dari Amerika Serikat (AS). Pemerintah di berbagai negara mengimbau masyarakat membangun ketahanan psikologis, menyimpan logistik darurat, hingga berpartisipasi dalam simulasi evakuasi massal.
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) mengeluarkan peringatan dini terkait cuaca ekstrem dan kondisi kelautan berpotensi membahayakan di wilayah Indonesia Timur dalam beberapa hari ke depan. Peringatan ini dikeluarkan menyusul pemantauan bibit siklon tropis 96S di Laut Timor yang berpotensi meningkat menjadi siklon tropis dalam 24 - 48 jam mendatang.
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Menindaklanjuti permintaan Kementerian Kesehatan, Konsil Kesehatan Indonesia (KKI) langsung mengambil langkah tegas terhadap dr. P, yang telah ditetapkan sebagai tersangka oleh kepolisian dalam kasus dugaan pelecehan seksual terhadap keluarga pasien di Rumah Sakit Hasan Sadikin (RSHS), Bandung.
DIALEKSIS.COM | Dunia - Italia telah mengirim 40 pencari suaka yang menunggu deportasi ke Albania, tempat mereka akan ditahan di pusat penahanan yang dikelola Italia hingga mereka dipulangkan ke negara asal mereka.
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Kabar gembira datang bagi para guru non-ASN yang belum bersertifikasi. Pemerintah tengah memfinalisasi program tunjangan khusus yang akan langsung ditransfer ke rekening para guru, dan dijadwalkan mulai dicairkan pada Mei 2025.
DIALEKSIS.COM | Lhoksukon - Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Cabang Lhokseumawe - Aceh Utara menyampaikan apresiasi yang tinggi kepada Kepolisian Resor (Polres) Aceh Utara atas keberhasilan dalam mengamankan dan melancarkan arus mudik Lebaran 2025.
DIALEKSIS.COM | AS - Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) telah memperingatkan bahwa dampak kumulatif dari tindakan Israel di Gaza mengancam "kelangsungan hidup warga Palestina di masa depan sebagai sebuah kelompok", karena serangan terbaru sebelum fajar menewaskan sedikitnya 10 orang, termasuk tujuh anak-anak.
DIALEKSIS.COM | Jakarta - PT Pertamina (Persero) menunjukkan komitmennya dalam mendorong perubahan sosial yang berkelanjutan melalui pemberian beasiswa pendidikan kepada 44 local heroes dan keluarganya. Program ini dijalankan lewat Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan (TJSL) dan dikelola oleh Pertamina Foundation, menyasar individu-individu yang menjadi penggerak perubahan di komunitasnya.
DIALEKSIS.COM | Sabang - Sidang lanjutan kasus dugaan korupsi penyertaan modal Pemerintah Kota Sabang ke PT Pembangunan Sabang Mandiri (PT PSM) tahun 2022 memanas setelah penasihat hukum terdakwa menolak permintaan penuntut umum (JPU) untuk membacakan Berita Acara Pemeriksaan (BAP) saksi yang absen. Ketegangan muncul saat JPU gagal menghadirkan tiga saksi kunci, termasuk mantan Wali Kota Sabang, Nazaruddin, yang dinilai bertanggung jawab penuh atas kasus ini.
DIALEKSIS.COM | Sabang - Dalam upaya memperkuat pengawasan terhadap aktivitas ilegal di laut, Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) melalui Direktorat Jenderal Pengawasan Sumber Daya Kelautan dan Perikanan (PSDKP) menambah satu armada kapal pengawas, yaitu Hiu Macan 05, di wilayah barat Pulau Sumatera.
DIALEKSIS.COM | Aceh Tenggara - Enam dari 52 narapidana yang melarikan diri dari Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Kutacane, Aceh Tenggara, masih dalam pengejaran hingga Kamis, 10 April 2025.
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Petani di berbagai daerah mulai merasakan angin segar dari kebijakan pemerintah yang menetapkan Harga Pembelian Pemerintah (HPP) gabah kering panen (GKP) sebesar Rp 6.500 per kilogram. Kebijakan ini tak hanya mendorong semangat petani, tapi juga memperkuat cadangan beras nasional.
DIALEKSIS.COM | Jantho - Kepala Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP) Aceh Besar, Agus Husni SP, memastikan seluruh layanan publik di Mal Pelayanan Publik (MPP) Kabupaten Aceh Besar berjalan normal dan siap melayani masyarakat pasca libur hari raya idul fitri dan libur nasional.