DIALEKSIS.COM | Bireuen - Anggota Komisi II DPRK Bireuen Taufiq Ridha mempertanyakan keseriusan kinerja Dinas Lingkungan Hidup dan Kehutanan (DLHK) Bireuen yang sampai saat ini terkesan masih kurang serius dalam mengurus sampah.