Beranda / /

  • Stimulus Da’i Aceh Terhadap Ajakan Vaksinasi Harus Disampaikan Secara Komprehensif
    Aceh | 3 tahun lalu
    Stimulus Da’i Aceh Terhadap Ajakan Vaksinasi Harus Disampaikan Secara Komprehensif

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Peran ulama, pendakwah, tungku semebeut (ustaz pengajian) dianggap sangat penting dalam meningkatkan cakupan vaksinasi Covid-19, terutama bagi kelompok sasaran lanjut usia (lansia) yang memang cakupannya saat ini masih sangat minim di Aceh.

    Merespons hal tersebut, Ketua Dewan Pengurus Wilayah (DPW) Ikatan Da’i Indonesia (IKADI) Aceh Dr Syafrilsyah Syarief mengatakan, pihaknya menyambut positif terhadap program vaksinasi yang digulirkan oleh pemerintah.