-
Polkum | 2 hari laluKIP Aceh Tegaskan Desain APK Pilgub Sesuai Prosedur dan Persetujuan LO Paslon
DIALEKSIS.COM | Aceh - Komisi Independen Pemilihan (KIP) Aceh angkat bicara terkait polemik desain alat peraga kampanye (APK) Pemilihan Gubernur Aceh 2024 yang viral di media sosial. Kontroversi muncul lantaran adanya perbedaan desain pada spanduk paslon nomor urut 01 yang memiliki tanda coblos, sementara paslon 02 tidak.
-
Polkum | 10 hari laluKapolres Bireuen Tekankan Netralitas Perangkat Desa Selama Pilkada
DIALEKSIS.COM | Bireuen - Kapolres Bireuen menekankan pentingnya peran perangkat desa dalam menjaga netralitas selama proses pemilu.
-
Aceh | 14 hari laluPeringati Hari Pangan Dunia, Desa Limpok Terima Bantuan Pangan Sehat
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Dalam rangka memperingati Hari Pangan Dunia, Rumoh Pangan Aceh bekerja sama dengan TP PKK Aceh, PT Solusi Bangun Andalas, dan AIMI Aceh menggelar kegiatan edukasi serta sedekah pangan pada Jumat (18/10/2024).
-
Aceh | 25 hari laluRumoh Pangan Aceh Salurkan Hasil Food Rescue ke Warga Desa Alue Naga
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Dalam sebuah upaya untuk mengurangi limbah makanan dan membantu masyarakat yang membutuhkan, Rumoh Pangan Aceh kembali melakukan kegiatan food rescue (penyelamatan makanan) dari supermarket Simpang Lima Grocery. Kegiatan kali ini melibatkan penyaluran makanan ke warga Desa Alue Naga.
-
Aceh | 1 bulan laluGampong Cinta Raja Langsa Peringkat 7 Lomba Desa Wisata Nusantara 2024
DIALEKSIS.COM | Bali - Gampong Cinta Raja, Kecamatan Langsa Timur, Kota Langsa berhasil meraih juara dalam ajang Lomba Desa Wisata Nusantara (LDWN) tahun 2024 pada peringkat ke 7 kategori desa berkembang.
-
Pemerintahan | 1 bulan laluSisihkan 3331 Desa, Gampong Meunasah Balee Lhoknga Peringkat 7 Lomba Desa Wisata Nusantara
DIALEKSIS.COM | Denpasar - Gampong (Desa) di Aceh Besar kembali menuai prestasi fenomenal untuk level nasional. Menyisihkan 3331 desa se nusantara, Gampong Meunasah Balee Kecamatan Lhoknga, berhasil meraih peringkat ke- 7 (tujuh) dalam ajang Lomba Desa Wisata Nusantara tahun 2024. Pengumuman juara itu dilakukan di Resort Wisata Nusa Dua Bali, Sabtu (28/9/2024) malam.
-
Aceh | 1 bulan laluKadis PMD Simeulue: Dana Desa Telah Tersalurkan Rp101,7 Miliar
DIALEKSIS.COM | Sinabang - Dana Desa (DD) yang dikelola oleh 138 desa dalam 10 kecamatan yang ada di Kabupaten Simeulue, dilaporkan per tanggal 25 September 2024 resmi telah tersalurkan sebanyak Rp101.725.750.200 dari total Rp103.201.434.000.
-
Aceh | 1 bulan laluKunjungi BNN, YARA Minta Tes Urine Narkoba bagi Kepala Desa di Gayo Lues
DIALEKSIS.COM | Blangkejeren - Kunjungan ini bertujuan untuk berkoordinasi dengan Kepala BNN Gayo Lues permintaan YARA terkait Tes Urine Narkoba bagi Kepala Desa (Kades) dan Perangkat Desa (Perades) di kawasan setempat.
-
Aceh | 1 bulan laluDua Desa di Simeulue Raih Prestasi Proklim Tingkat Nasional
DIALEKSIS.COM | Sinabang - Desa Sinabang dan Desa Air Dingin, Kecamatan Simeulue Timur, Kabupaten Simeulue, mengukir prestasi dengan meraih predikat tingkat nasional di bidang Program Kampung Iklim (Proklim) Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK).
-
Pemerintahan | 1 bulan laluAceh Besar Terima Rp15,2 Miliar Dana Insentif Desa Tahun 2024
DIALEKSIS.COM | Jantho - Sebanyak 115 gampong dalam wilayah Kabupaten Aceh Besar kembali menerima Dana Desa tambahan (Insentif) di tahun 2024. Besaran dana tambahan itu mencapai Rp 15,2 miliar.
-
Aceh | 1 bulan laluGampong Cinta Raja Kota Langsa Lolos 15 Besar Lomba Desa Wisata 2024
DIALEKSIS.COM | Langsa - Gampong (Desa) Cinta Raja, Kecamatan Langsa Timur, kembali lolos ke 15 besar dalam Lomba Desa Wisata Nusantara (LDWN) 2024 dari 45 desa yang terjaring pada tahap seleksi sebelumnya.
-
Aceh | 1 bulan lalu164 Gampong di Aceh Utara Bakal Terima Dana Insentif Desa Rp19,5 Miliar
DIALEKSIS.COM | Lhoksukon - Pemerintah Kabupaten Aceh Utara menerima Dana Insentif Desa (DID) untuk tahun anggaran 2024 sebesar Rp19.579.660.000.
-
Aceh | 1 bulan laluDesa Naga Umbang Kembangkan Olahan Kuliner dari Siput Air Tawar
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Desa Naga Umbang di Kecamatan Lhoknga, Aceh Besar, menyimpan kekayaan alam yang melimpah, termasuk sumber daya alam berupa siput air tawar atau yang dikenal dengan nama cue.
-
Parlemenkita | 1 bulan laluDPRA Bersama Pemerintah Aceh Finalisasi Raqan Grand Desain Syariat Islam
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Dewan Perwakilan Rakyat Aceh (DPRA) bersama tim asistensi Pemerintah Aceh melakukan finalisasi pembahasan tingkat satu sekaligus penyerahan rancangan qanun Grand Desain Syariat Islam (GDSI).
-
Polkum | 2 bulan laluIMM Aceh Desak DPR Batalkan RUU Pilkada Secara Resmi
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Baru-baru ini DPR RI telah menghebohkan seluruh Indonesia dengan membahas Revisi UU Pilkada. Padahal sebelum DPR RI membahasnya melalui Rapat Panja yang dilaksanakan oleh Badan Legislasi (Baleg) DPR RI, Mahkamah Konstitusi (MK) sudah mengeluarkan putusan nomor 60/PUU-XXII/2024 terkait ambang batas pencalonan Kepala Daerah dan putusan nomor 70/PUU-XXII/2024 terkait syarat usia calon kepala daerah.
-
Pemerintahan | 2 bulan laluAPBN 2025, DPD RI Aceh Soroti Anggaran Pendidikan dan Minta Dana Desa Ditingkatkan
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Anggota Komite IV DPD RI asal Aceh, H. Sudirman menyampaikan sejumlah poin pandangan sebagai bahan pertimbangan atas RUU APBN 2025 dalam Rapat pleno Komite IV DPD RI bersama Pusat Kajian Daerah dan Anggaran (Puskadaran) Sekretariat Jenderal DPD RI.
-
Polkum | 2 bulan laluPendamping Desa Rangkap Jabatan Komisioner Panwaslih Lhokseumawe
DIALEKSIS.COM | Lhokseumawe - Salah seorang Panitia Pengawas Pemilihan (Panwaslih) Ad Hoc Kota Lhokseumawe, sedang menjadi sorotan lantaran yang bersangkutan kini merangkap dua jabatan sekaligus.
-
Aceh | 2 bulan laluIntervensi Desa Pangan Aman BPOM Aceh, Fokus Turunkan Wasting dan Stunting
DIALEKSIS.COM | Sabang - Balai Besar Pengawas Obat dan Makanan di Banda Aceh (BPOM Aceh) melaksanakan pengawalan di desa paling barat Indonesia, tepatnya di Gampong Jaboi dan Gampong Kuta Barat, Kota Sabang, pada Jumat (9/8/2024).
-
Aceh | 2 bulan laluInspektorat Aceh Besar Telah Periksa Dana Desa di 88 dari 160 Gampong
Inspektur Aceh Besar, Zia Ul Azmi, SH, MH, mengatakan, sampai saat ini Inspektorat Aceh Besar sudah melaksanakan pemeriksaan untuk sebanyak 88 gampong, pemeriksaan Dana Desa itu dilaksanakan oleh empat Inspektur Pembantu (Irban) yang membawahi wilayahnya masing-masing.
-
Nasional | 2 bulan laluSah, 15 Januari Ditetapkan Sebagai Hari Desa
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) menetapkan tanggal 15 Januari sebagai Hari Desa. Penetapan tersebut dituangkan dalam Keputusan Presiden Republik Indonesia (Keppres) Nomor 23 Tahun 2024.