-
Aceh | 2 bulan laluFinal Lomba Opini Siswa Aceh Dibuka, Marthunis Serukan Pentingnya Literasi dan Kepedulian Lingkungan
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Kepala Dinas Pendidikan Aceh, Marthunis, ST., D.E.A. membuka kegiatan Final Lomba Opini Siswa SMA dan SMK Provinsi Aceh, yang mengusung tema “Lingkungan yang Berkelanjutan,” pada Minggu (1/9/2024), di Banda Aceh.
-
Aceh | 2 bulan laluYayasan HAkA dan PT Banda Aceh Gelar Pelatihan Dasar Hakim Lingkungan Hidup
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Yayasan Hutan, Alam dan Lingkungan Aceh (HAkA) bekerjasama dengan Pengadilan Tinggi Banda Aceh kembali menggelar Pelatihan Dasar Hakim Lingkungan Hidup yang ditujukan terhadap para Hakim yang berasal dari Pengadilan Negeri di-Aceh dan Pengadilan Tinggi Banda Aceh yang bertempat di Ayani Hotel, Banda Aceh pada 27 - 29 Agustus 2024.
-
Aceh | 2 bulan laluDisdik Aceh dan Yayasan HAkA Adakan Lomba Opini Publik Tentang Lingkungan Bagi Siswa SMA/SMK
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Menyadari pentingnya peran generasi muda dalam menjaga kelestarian lingkungan, Dinas Pendidikan Aceh bekerja sama dengan Yayasan Hutan, Alam, dan Lingkungan Aceh (HAkA) meluncurkan Lomba Opini Publik bagi siswa SMA dan SMK se-Aceh.
-
Aceh | 3 bulan laluPemkab Aceh Timur Bersama Yayasan HAkA dan Canopy Planet Kembangkan Ekowisata Berkelanjutan
DIALEKSIS.COM | Idi - Pemerintah Kabupaten Aceh Timur bersama Yayasan Hutan, Alam dan Lingkungan Aceh (HAkA) dan Canopy Planet berkomitmen untuk melakukan pengembangan kawasan ekowisata yang berkelanjutan untuk masa depan.
-
Senibudaya | 3 bulan laluRayakan Warisan Budaya dan Alam Aceh Tengah di Festival Linge, Catat Tanggalnya!
DIALEKSIS.COM | Takengon - Pemerintah Kabupaten Aceh Tengah dengan bangga mengumumkan pelaksanaan Festival Linge, sebuah acara yang akan berlangsung dari tanggal 13 hingga 16 Juli 2024 di Kampung Linge, Kecamatan Linge, Kabupaten Aceh Tengah.
-
Aceh | 5 bulan laluDisdik dan HAkA Gelar Sosialisasi Kurikulum Pendidikan Lingkungan di Aceh Tengah
DIALEKSIS.COM | Takengon - Dinas Pendidikan Aceh bersama Yayasan Alam dan Lingkungan Aceh (HAkA) melakukan sosialisasi kurikulum muatan lokal tentang lingkungan dan kawasan ekosistem leuser (KEL), serta pembersihan sampah di Pantai Meunye Lut Tawar Aceh Tengah.
-
Aceh | 5 bulan laluPerkuat Pelestarian Kawasan Ekosistem Leuser, Yayasan HAkA Gelar Konsultasi Bersama
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Dalam rangka memperkuat upaya pelestarian Kawasan Ekosistem Leuser (KEL), Yayasan Hutan, Alam dan Lingkungan Aceh (HAkA) telah menggelar acara Konsultasi Bersama.
-
Hankam | 5 bulan laluPolres Aceh Timur Sosialisasi Larangan Penggunaan Senapan Angin Diatas Kaliber 4,5 MM
DIALEKSIS.COM | Aceh - Satbinmas Polres Aceh Timur bekerja sama dengan Yayasan HAKA menggelar Sosialisasi Pelindungan Satwa Liar dan Larangan Penggunaan Senapan Angin Diatas Kaliber 4,5 MM, pada Selasa (7/5/2024) pagi.
-
Dunia | 8 bulan laluKebakaran di Gedung Bertingkat di Dhaka, 43 Orang Tewas
DIALEKSIS.COM | Dunia - Sedikitnya 43 orang tewas setelah kebakaran terjadi di sebuah gedung bertingkat di Bangladesh, kata menteri kesehatan negara tersebut.
-
Aceh | 1 tahun laluPembangunan Jalan Jantho-Lamno, HaKA: Manfaat Tak Sebanding dengan Dampak Buruknya
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pemerintah Provinsi Aceh telah membangun jalan Jantho, Kabupaten Aceh Besar, menuju Lamno, Kabupaten Aceh Jaya.
Baru-baru ini ada temuan Polda Aceh terkait adanya praktik perambahan hutan dan penguasaan lahan ilegal di sepanjang kawasan pembangunan jalan Jantho-Lamno.
-
Aceh | 1 tahun laluKasus Perdagangan Kulit Harimau di Gayo Lues, HaKA Harap Pemangku Kebijakan Cari Akar Masalah
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Kasus penjualan organ satwa dilindungi di Kabupaten Gayo Lues masih menjadi perhatian publik karena melibatkan salah satu spesies satwa kunci di Kawasan Ekosistem Leuser (KEL), yaitu harimau Sumatera (Panthera Tigris Sumatrae).
Legal Advokasi Yayasan Hutan Alam dan Lingkungan Aceh (HAkA) Nurul Ikhsan berharap bagi pemangku kebijakan dapat menyelesaikan kasus perdagangan satwa liar di wilayah Gayo Lues secara menyeluruh dan mencari titik akar permasalahannya.
-
Aceh | 1 tahun laluMeriahkan Hardikda 2023, Disdik Aceh Lakukan Gerakan Penanaman 1 Juta Pohon
DIALEKSIS.COM | Aceh - Dalam upaya merayakan Hari Pendidikan Daerah (Hardikda) pada 2 September 2023 dengan semarak, Dinas Pendidikan Aceh melakukan gerakan penanaman 1 juta pohon. Kegiatan ini merupakan hasil kerja sama antara Dinas Pendidikan Aceh dan Yayasan Hutan Alam dan Lingkungan Aceh (HAkA).
-
Aceh | 1 tahun laluGagas Kurikulum Peduli Lingkungan, Disdik Aceh Gandeng Yayasan HaKA
DIALEKSIS.COM | Blangkejeren - Dinas Pendidikan Aceh telah menjalin kerjasama dengan Yayasan Hutan, Alam, dan Lingkungan Aceh (HaKA) untuk menggagas pendidikan peduli lingkungan.
Kepala Dinas Pendidikan Aceh, Alhudri menerima kunjungan dari Wakil Ketua Yayasan HaKA, Badrul Irvan, yang turut dihadiri Plh. Kepala Dinas Pendidikan Aceh, Dr. Asbaruddin di Pendapa Bupati Gayo Lues, Jumat (12/5/2023).
-
Aceh | 1 tahun laluDalam Waktu 2017-2021, HAkA Sebut Forest Loss Tertinggi ada di Wilayah Aceh Tengah
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Yayasan Hutan Alam dan Lingkungan Aceh (HAkA) menyebutkan wilayah hutan Aceh merupakan yang terluas dari wilayah provinsi lainnya di Sumatera.
-
Aceh | 2 tahun laluTanggung Jawab Menjaga Alam Menurut Farwiza Farhan
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Dinominasikannya Farwiza Farhan dalam TIME100 Next 2022 menjadi refleksi untuk terus konsisten dalam upaya menjaga kelestarian alam. Disebutkannya, ada banyak tantangan yang mengadang, salah satunya adalah paradigma yang kerap kita miliki.
-
Aceh | 2 tahun laluSepanjang Tahun 2022, 338 Hektar Tutupan Hutan di Rawa Singkil Berkurang
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Yayasan Hutan Alam dan Lingkungan Aceh (HAkA) memberikan paparan dugaan berkurangnya tutupan hutan di wilayah Suaka Margasatwa (SM) Rawa Singkil di Leuser Convention Training Center, Banda Aceh, Rabu (7/9/2022).
-
Aceh | 2 tahun laluBanyak Warga Luar Aceh Jadi Buruh Tambang Ilegal di Pidie, Ini Tanggapan Yayasan HAkA
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Berdasarkan temuan lapangan di Kecamatan Geumpang dan Mane, Pidie, ternyata kebanyakan yang menjadi buruh tambang ilegal di sana adalah warga dari luar Provinsi Aceh. Informasi ini juga sudah dikonfirmasi oleh awak media kepada Camat di kecamatan Geumpang, Maskur.
-
Berita | 2 tahun laluYayasan HaKA Angkat Bicara Soal Eks Pejabat Bener Meriah Terlibat Aksi Ilegal
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Di saat para aktivis bidang lingkungan hidup gencar menyuarakan agar jangan ada tindakan ilegal seputar flora dan fauna di Aceh, ternyata mencuat kabar bahwa orang setingkat pejabat negara dan punya pengaruh berlebih ikut terlibat dalam aksi ilegal tersebut.
-
Aceh | 2 tahun laluUsir Binatang Pakai Kawat Listrik Salahi Aturan, Pemasang Bisa Dikenakan Sanksi
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Perkara yang melibatkan kawat aliran listrik yang dipasang warga untuk mencegah masuknya kawanan kera atau binatang lain ke dalam kebun kerap menjadi perbincangan para aktivis peduli lingkungan.
-
Aceh | 3 tahun lalu30 Spesies Primata di Indonesia Diprediksi Punah, Urgensi Konservasi Alam Mulai Didengungkan
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Sebuah penelitian yang dilakukan oleh akademisi di Institute Pertanian Bogor (IPB) menyebutkan bahwa sekitar 30 persen spesies primata di Indonesia kemungkinan akan punah di tahun 2050.
Faktor yang menyebabkan kepunahan ini disebabkan karena perubahan iklim yang terjadi di suatu daerah.