-
Data | 4 bulan laluAceh Catat 163 Kasus Baru HIV-AIDS dalam Lima Bulan Pertama 2024
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Dinas Kesehatan Aceh merilis data terbaru mengenai jumlah kasus HIV-AIDS di provinsi tersebut sepanjang Januari hingga Mei 2024. Tercatat sebanyak 163 kasus baru dengan rincian 126 kasus HIV dan 37 kasus AIDS.
-
Polkum | 4 bulan laluEks Wakil Gubernur Aceh Ingatkan Masyarakat Tak Musuhi Penderita HIV/AIDS
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Mantan Wakil Gubernur Aceh, Muhammad Nazar, mengingatkan masyarakat agar tidak memusuhi penderita HIV/AIDS. Menurutnya, meski sebagian penderita telah diingatkan oleh keluarga, tetangga, pemimpin daerah, atau guru, perlakuan diskriminatif terhadap mereka harus dihindari.
-
Aceh | 4 bulan laluSejak 2016, MPU Aceh Telah Keluarkan Fatwa tentang Penanganan LGBT
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Majelis Permusyawaratan Ulama (MPU) Aceh telah lama mengeluarkan fatwa terkait penanganan lesbian, gay, bisexual, dan transgender (LGBT). Dengan pertimbangan karena telah berkembangnya perilaku LGBT dalam masyarakat Aceh, yang berpotensi mempengaruhi akhlak anak-anak dan meresahkan masyarakat.
-
Aceh | 4 bulan laluKasus HIV/AIDS di Banda Aceh Meningkat, DPRK: Perlu Regulasi yang Tegas
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Dinas Kesehatan Banda Aceh merilis data mengejutkan terkait peningkatan kasus HIV/AIDS di kota ini. Berdasarkan laporan tersebut, sejak tahun 2008 hingga Mei 2024, terdapat 441 kasus Orang dengan HIV-AIDS (ODHA) dengan rincian 336 kasus HIV dan 105 kasus AIDS. Lebih mengejutkan lagi, penularan didominasi oleh kelompok laki-laki seks laki-laki (LSL) atau homoseksual.
Kasus HIV/AIDS di Banda Aceh Meningkat: Penanganannya Perlu Regulasi yang Tegas
-
Aceh | 5 bulan laluHukuman Cambuk Pasangan Gay di Aceh Disorot Warga X Asing
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Hukuman cambuk bagi pasangan gay di Aceh kembali disorot oleh pengguna Twitter alias X luar negeri.
-
Dunia | 1 tahun laluLaporan Independen: Kepolisian Metropolitan London Rasis, Misoginis, dan Homofobik
DIALEKSIS.COM | Dunia - Sebuah tinjauan independen menyatakan dalam laporannya bahwa kepolisian terbesar Inggris, Kepolisian Metropolitan, secara institusional rasis, misoginis, dan homofobik, setelah seorang wanita muda diperkosa dan dibunuh oleh seorang petugas polisi.
-
Aceh | 1 tahun laluDampak Hubungan Homoseksual, Angka HIV/AIDS di Aceh Utara Meningkat 12 Persen
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Aceh Utara, mencatat total warga positif HIV/AIDS di daerah itu pada tahun 2022, sebanyak 163 orang. Angkat itu meningkat 12 persen dibandingkan tahun 2021 total 149 jiwa.
“Ada peningkatan kasus di Aceh Utara sebanyak 14 orang. Dari angka keseluruhan diperkirakan naik 12 persen,” kata Kepala Bidang Pengendalian dan Pemberantasan Penyakit Dinas Kesehatan Aceh Utara, dr Ferry, kepada Dialeksis.com Rabu (1/2/2023).