-
Aceh | 1 hari laluIpda M Safi'i Buatkan Kaki dan Tangan Palsu Gratis bagi Masyarakat Membutuhkan
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Kurang lebih satu dekade, sejak tahun 2014 hingga saat ini Ipda Muhammad Safi'i telah memberikan harapan baru bagi masyarakat yang membutuhkan kaki dan tangan palsu melalui bantuan prostetik buatannya sendiri.
-
Aceh | 10 hari laluKerja Sama dengan RSUDZA, BMA Serahkan Kaki Palsu kepada 20 Mustahik
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Ketua Badan Baitul Mal Aceh (BMA), Mohammad Haikal, menyerahkan bantuan kaki palsu kepada 20 penerima dalam sebuah acara yang berlangsung di Aula Auditorium Rumah Sakit Umum Daerah Zainoel Abidin (RSUDZA) Banda Aceh, Senin (16/12/2024).
-
Aceh | 23 hari laluHari Disabilitas Internasional, BMA Salurkan Bantuan Kaki Palsu ke RSUDZA
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pemerintah Aceh memperingati Hari Disabilitas Internasional 2024 dengan menyelenggarakan sosialisasi Qanun Aceh tentang Pemenuhan Hak Penyandang Disabilitas pada Selasa (3/12/2024). Acara yang digelar di kantor Bappeda Aceh ini menghadirkan 90 pemangku kepentingan, termasuk perwakilan pemerintah, organisasi disabilitas, dan masyarakat.
-
Aceh | 1 bulan laluPj Gubernur Safrizal Serahkan Bantuan Kaki Palsu untuk Remaja Banda Aceh
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pj Gubernur Aceh, Dr. H. Safrizal ZA, M.Si., menunjukkan kepeduliannya terhadap warga dengan menyerahkan bantuan kaki palsu kepada Guntur Yuddha Pratama, seorang remaja berusia 14 tahun yang tinggal di Gampong Asoe Nanggroe, Kecamatan Meuraxa, Banda Aceh.
-
Dunia | 1 bulan laluHiu Gigit Peselancar 61 tahun di Maui
DIALEKSIS.COM | Hawaii - Seekor hiu menggigit peselancar Maui pada hari Jumat (1/11/2024) dan memutuskan kakinya, kata pihak berwenang.
-
Polkum | 2 bulan laluKaki Tangan Gembong Narkoba Ditangkap, Berikut Kronologinya
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Direktur Tindak Pidana Narkoba Bareskrim Polri Brigjen Mukti Juharsa mengonfirmasi penangkapan ini. “Benar. Telah ditangkap MM selaku operator peredaran narkoba jaringan Fredy Pratama untuk wilayah Jakarta, Surabaya, dan Bali,” ujarnya dalam keterangan tertulis, Rabu (23/10/2024).
-
Aceh | 2 bulan laluDirektur CCDE Bantu Dua Sepeda untuk Dua Siswi MAN 4 Aceh Selatan
DIALEKSIS.COM | Tapaktuan - Direktur Center for Community Development and Education (CCDE) Banda Aceh memberikan bantuan dua unit sepeda kepada dua orang siswi MAN 4 Aceh Selatan yang beralamat di Desa Simpang Empat, Kotafajar Kecamatan Kluet Utara, Aceh Selatan.
-
Ekonomi | 3 bulan laluGround Breaking Gedung BPIPI, Wujud Komitmen Kemenperin Kembangkan Industri Alas Kaki Lokal
DIALEKSIS.COM | Sidoarjo - Industri alas kaki lokal kini semakin diminati oleh pasar dalam negeri maupun pasar global. Berbagai jenama lokal kini telah hadir dan berkembang, serta mampu bersaing dengan produk bermerek asing.
-
Aceh | 3 bulan lalu49 Warga Aceh Terima Bantuan Kaki Palsu
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Penjabat (Pj) Gubernur Aceh, Dr. H. Safrizal ZA, M.Si, secara simbolis menyerahkan bantuan kaki palsu kepada 49 penerima di Bandara Internasional Sultan Iskandar Muda, Blang Bintang, Selasa (3/9/2024). Acara ini merupakan bagian dari rangkaian peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-40 PT. Angkasa Pura II dan HUT ke-79 Republik Indonesia.
-
Aceh | 4 bulan laluBMA dan RSUDZA Teken Kerja Sama Bantuan Kaki Palsu untuk Masyarakat Miskin
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Baitul Mal Aceh (BMA) dan Rumah Sakit Umum Daerah Zainoel Abidin (RSUDZA) resmi menjalin kerja sama untuk penyediaan kaki palsu bagi masyarakat miskin di Aceh.
-
Aceh | 7 bulan laluCiptakan Suasana Kondusif, Satpol PP-WH Banda Aceh Gencarkan Penertiban PKL
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pemerintah Kota Banda Aceh, melalui Satuan Polisi Pamong Praja dan Wilayatul Hisbah (Satpol PP-WH), meningkatkan upaya penertiban Pedagang Kaki Lima (PKL) yang tidak mematuhi aturan berjualan.
-
Aceh | 8 bulan laluPKL di Banda Aceh Kembali Ditertibkan, Puluhan Kilogram Sayur, Ikan, Mangga Disita
DIALEKSIS.COM | Banda Aeh - Satuan Polisi Pamong Praja dan Wilayatul Hisbah (Satpol PP WH) Kota Banda Aceh melakukan penertiban Pedagang Kaki Lima (PKL) di beberapa lokasi pada Rabu (24/4/2024).
-
Aceh | 8 bulan laluPenertiban PKL, Satpol PP WH Banda Aceh Sita Running Text Hingga Gerobak
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Petugas Satuan Polisi Pamong Praja dan Wilayatul Hisbah (Satpol PP WH) Kota Banda Aceh kembali melakukan penertiban Pedagang Kaki Lima (PKL) yang nekat berjualan di kawasan terlarang.
-
Aceh | 8 bulan laluPenertiban PKL di Banda Aceh Didukung Para Pedagang
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pemerintah Kota Banda Aceh tengah mengambil langkah tegas dalam menertibkan Pedagang Kaki Lima (PKL) yang telah lama melanggar aturan, terutama di sekitar ikon kota, Masjid Raya Baiturrahman.
-
Gayahidup | 1 tahun laluYuk Jalan Kaki, 5000 Langkah Sehari Untuk Kurangi Risiko Kematian Dini
DIALEKSIS.COM | Gaya Hidup - Sudah lama disebut-sebut bahwa 10.000 langkah sehari adalah angka ajaib yang Anda butuhkan untuk tetap bugar dan sehat, tetapi sebuah studi baru menunjukkan kurang dari 5.000 mungkin cukup untuk melihat manfaatnya.
-
Nasional | 1 tahun laluAceh Termasuk Lima Besar Provinsi Tertinggi Terkena Penyakit Kaki Gajah
DIALEKSIS.COM | Nasional - Kasus kaki gajah di Indonesia masih terus dilaporkan. Pada 2022, tercatat 8.635 kasus kronis, yang artinya pasien sudah mengalami gejala berat seperti pembengkakan. Adapun lima provinsi dengan kasus tertinggi di Indonesia yaitu Papua, Aceh, Jawa Barat, Nusa Tenggara Timur, hingga Papua Barat.
Jika dirinci lebih lanjut, besaran kasus di Papua berkali-kali lipat jauh lebih tinggi dibandingkan provinsi lainnya, yakni 3.629 kasus, NTT 1.276 kasus, Papua Barat 620 kasus, Aceh 507 kasus, dan Jawa Barat 424 kasus.
-
Olahraga | 2 tahun laluAl-Azhar FC dari Korem 011/LW Mewakili Aceh di Laga Nasional
-
Aceh | 3 tahun laluTak Kantongi Izin, Polisi akan Bubarkan Turnamen Bola Kaki Lapangan Jangka
-
Aceh | 5 tahun laluBantuan Kaki Palsu, Menyambung Asa Penyandang Disabilitas