-
Ekonomi | 1 hari laluMenteri Maman Pastikan Penghentian Sementara Layanan InterActive QRIS Tak Rugikan UMKM
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Pemerintah memastikan para pelaku Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) mendapatkan haknya terkait penghentian sementara layanan InterActive Quick Response Code Indonesian Standard (QRIS). Penghentian itu menyebabkan tertahannya saldo milik para pelaku UMKM selama lebih dari 10 hari.
-
Ekonomi | 2 bulan laluTersebar di seluruh Penjuru Aceh, BSI Hadirkan Layanan E- Channel Terbaik
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - BSI Aceh menyebarkan puluhan ribu merchant QRIS, EDC, BSI Agent dan juga penambahan ratusan ATM sebagai bagian dari persiapan untuk menghadapi Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI Aceh - Sumut. Upaya ini bertujuan untuk memastikan kenyamanan dan kemudahan transaksi bagi atlet, official, dan pengunjung selama event olahraga bergengsi tersebut.