-
Aceh | 2 hari laluOmbudsman RI Kunker ke Lembaga Pemasyarakatan Perempuan Kelas II B Sigli
DIALEKSIS.COM | Sigli - Anggota Pimpinan Ombudsman RI periode 2021-2026, Johannes Widijantoro, melakukan kunjungan kerja ke Lembaga Pemasyarakatan Perempuan (LPP) Kelas II B Sigli, Rabu (30/10/2024).
-
Dunia | 12 hari laluSerangan Israel Targetkan Lembaga Keuangan Hizbullah di Beirut
DIALEKSIS.COM | Dunia - Pasukan militer Israel menyerang situs keuangan yang terkait dengan milisi Hizbullah di ibu kota Beirut, Lebanon, pada malam Minggu, 20 Oktober 2024.
-
Pemerintahan | 30 hari laluLembaga Amil Zakat Wajib Terdaftar dan Berkoordinasi dengan BMK Banda Aceh
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Berdasarkan keputusan Walikota Banda Aceh Nomor 422 Tahun 2024 telah ditetapkan keputusan tentang Pola Koordinasi Lembaga Amil Zakat di Kota Banda Aceh. Hal ini sebagai upaya peningkatan koordinasi dan sinkronisasi dalam pengumpulan dan penyaluran zakat antar Baitul Mal Kota, Baitul Mal Gampong, dan Lembaga Amil Zakat yang ada dalam wilayah Kota Banda Aceh.
-
Ekonomi | 2 bulan laluOJK: Keberhasilan QRIS di Aceh Bergantung Kolaborasi Pemerintah, Bank, dan Lembaga Keuangan
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Kepala Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Aceh, Daddi Peryoga, menegaskan bahwa keberhasilan implementasi Quick Response Code Indonesian Standard (QRIS) di Aceh sangat bergantung pada kolaborasi yang kuat antara pemerintah, bank, dan lembaga keuangan syariah.
-
Polkum | 2 bulan laluPilkada Nagan Raya Perlu Pemantauan Serius dari Berbagai Pihak
DIALEKSIS.COM | Aceh Barat - Pemilihan kepala daerah (Pilkada) di Nagan Raya wajib melibatkan pemantauan serius dari berbagai kalangan.
Hal itu disaampaikan oleh Dosen FISIP Univeritas Teuku Umar, Aduwina Pakeh kepada Dialeksis, Kamis (16/8).
-
Aceh | 2 bulan laluGeRAK Aceh Ajak Kolaborasi Lembaga Perempuan untuk Wujudkan Pilkada Inklusif dan Demokratis
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Menjelang pelaksanaan pilkada 2024, Gerakan Anti Korupsi (GeRAK) Aceh menggelar diskusi strategis dengan Aceh Women’s for Peace Foundation (AWPF) untuk membahas upaya optimalisasi peran perempuan dalam proses pemilihan kepala daerah yang inklusif dan demokratis.
-
Aceh | 3 bulan laluLembaga Riset Kita Kreatif USK Lakukan Penelitian Potensi Ekonomi Alue Naga
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pusat Riset Kita Kreatif Universitas Syiah Kuala (USK) menggelar kegiatan pengabdian masyarakat di Gampong Alue Naga, Kecamatan Syiah Kuala.
-
Nasional | 3 bulan laluDibuka Program Bantuan Operasional untuk Lembaga Hisab Rukyat
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Kementerian Agama (Kemenag) membuka program Bantuan Operasional untuk 10 Lembaga Hisab Rukyat tahun 2024. Bantuan berupa dana senilai Rp50 juta untuk masing-masing lembaga.
-
Polkum | 4 bulan laluSurvei Cawalkot Banda Aceh Dibantah LSI, Djayadi Hanan: Hanya Untuk Konsumsi Internal
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Beredar hasil survei mengatasnamakan Lembaga Survei Inisiatif (LSI) di sejumlah grup WhatsApp di Provinsi Aceh, Jum'at (28/6/2024) kemarin. Pada survei LSI yang beredar itu, tercantum kegiatan dilakukan pada periode 2-10 Juni dengan simulasi 8 nama calon walikota Banda Aceh.
-
Ekonomi | 4 bulan laluKemenKopUKM Inkubasi 10 Koperasi Modern Menjadi Lembaga Inkubator Bisnis
DIALEKSIS.COM | Malang - Deputi Bidang Perkoperasian Kementerian Koperasi dan UKM (KemenKopUKM) berkolaborasi dengan PT. Greenlite Kreasi Abadi dan U-Coach Indonesia menggelar pelatihan untuk Coach (TOT) bagi pengurus dan pengelola Koperasi Agro Niaga Jabung dan Koperasi Peternak Sapi Perah (KPSP) Setia Kawan Nongkojajar, Pasuruan, Jawa Timur, untuk diinkubasi menjadi lembaga inkubator bisnis.
-
Nasional | 5 bulan laluMitigasi Turbulensi, Menhub Siap Gandeng Lembaga Penerbangan Internasional
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Menteri Perhubungan (Menhub) Budi Karya Sumadi menyatakan siap menggandeng lembaga penerbangan internasional dalam memitigasi risiko dan dampak turbulensi demi memberikan keamanan dan keselamatan selama penerbangan.
-
Ekonomi | 6 bulan laluLPS Bayarkan Klaim Simpanan Nasabah Rp237 M dari 10 BPR yang Dilikuidasi
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Lembaga Penjamin Simpanan (LPS) bayarkan klaim simpanan nasabah sebesar Rp237 miliar milik 42.248 nasabah bank yang dilikuidasi.
-
Ekonomi | 6 bulan laluAfirmasi Moody’s Buktikan Kepercayaan Investor dan Ketahanan Ekonomi Indonesia
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Lembaga Pemeringkat Moody’s kembali mempertahankan Sovereign Credit Rating (SCR) Republik Indonesia pada peringkat Baa2, satu tingkat di atas investment grade, dengan outlook stabil pada 16 April 2024. Keputusan ini merupakan afirmasi dari peringkat yang sama yang telah dipertahankan sejak Annual Review 10 Februari 2022.
-
Pemerintahan | 7 bulan lalu71 Tenaga Kontrak di Lembaga Wali Nanggroe Terima SK
DIALEKSIS.COM | Aceh - Tenaga Kontrak dan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) pada lingkungan Keurukon Katibul Wali atau Sekretariat Lembaga Wali Nanggroe, secara resmi menandatangani pakta integritas dan menerima Surat Keputusan (SK) Tenaga Kontrak Pemerintah Aceh, Sabtu (23/3/2024) di Pendopo Wali Nanggroe.
-
Aceh | 8 bulan laluJSI Buka Hotline untuk Melaporkan Pelanggaran Pemilu di Aceh
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Sebagai lembaga pemantau Pemilihan Umum (Pemilu), Jaringan Survei Inisiatif (JSI) mengambil langkah proaktif dengan membuka hotline bagi masyarakat untuk melaporkan pelanggaran yang terjadi selama proses Pemilu di Aceh.
-
Polkum | 9 bulan lalu"Mengupas Terkini: Elektabilitas Capres dalam Berbagai Lembaga Survei"
DIALEKSIS.COM | Nasional - Berbagai lembaga survei terus merilis hasil survei menjelang Pemilihan Umum Presiden dan Wakil Presiden 2024-2029 pada 14 Februari 2024.
Berikut adalah rangkuman hasil survei elektabilitas pasangan calon presiden dan calon wakil presiden dari berbagai lembaga survei terkemuka di Indonesia sejak awal Januari 2024.
-
Nasional | 9 bulan laluKetua MA: Hadirnya Hakim Perempuan Buktikan Ketegasan dan Keberanian Bukan Hanya Milik Laki-laki
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Mahkamah Agung (MA) menilai eksistensi para hakim perempuan memiliki peranan yang sangat penting bagi kemajuan Lembaga peradilan.
-
Polkum | 10 bulan laluMahkamah Agung Komit Berantas Praktik Penyuapan di Lembaga Peradilan
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Keseriusan Mahkamah Agung (MA) untuk ikut serta dalam upaya memberantas praktik penyuapan di lembaga peradilan, didasari oleh pemikiran, bahwa tindak penyuapan bukanlah sekadar masalah hukum semata, tetapi juga sebuah ancaman serius terhadap integritas, dan dapat meruntuhkan kepercayaan publik terhadap sistem peradilan yang adil dan independen.
-
Nasional | 10 bulan laluBuka Vokasifest, Jokowi: Lembaga Pendidikan Harus Mampu Jawab Kebutuhan
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) menekankan bahwa lembaga pendidikan harus dapat menjawab kebutuhan saat ini maupun tantangan di masa yang akan datang.
-
Aceh | 1 tahun laluWali Nanggroe Tinjau Lahan Kombatan di Aceh Tamiang
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Wali Nanggroe Aceh Tgk Malik Mahmud Al Haythar meninjau langsung lokasi lahan yang diperuntukkan bagi para mantan kombatan Gerakan Aceh Merdeka (GAM), Minggu (15/10/2023).
Sebagaimana disampaikan Kabag Humas dan Kerjasama Wali Nanggroe, M. Nasir Syamaun MPA, lahan seluas 3000 ribu hektar tersebut berada di Gampong Tenggulun, Kecamatan Tenggulun, Aceh Tamiang.