Sabtu, 12 Juli 2025
Beranda / /

  • Wisuda Poliven ke-7, Lulusan Diminta Jadi Agen Perubahan dan Pionir Inovasi Aceh
    Aceh | 11 hari lalu
    Wisuda Poliven ke-7, Lulusan Diminta Jadi Agen Perubahan dan Pionir Inovasi Aceh

    DIALEKSIS.COM | Jantho - Sebanyak puluhan mahasiswa Program Diploma III Politeknik Indonesia-Venezuela (POLIVEN) dikukuhkan dalam prosesi Wisuda Angkatan ke-7 Tahun 2025 di Gedung Serbaguna Kampus Politeknik Indonesia-Venezuela (POLIVEN) di Desa Cot Suruy, Kecamatan Ingin Jaya, Aceh Besar, Selasa (1/7/2025) pagi.

  • Baitul Mal Aceh Lepas 10 Santri MSBS ke Jepang
    Aceh | 18 hari lalu
    Baitul Mal Aceh Lepas 10 Santri MSBS ke Jepang

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Baitul Mal Aceh secara resmi melepas keberangkatan 10 orang santri dari Muamalat Solidarity Boarding School (MSBS) yang menjadi penerima bantuan Program Kuliah di Tempat Kerja ke Jepang. Acara pelepasan berlangsung di Aula Baitul Mal Aceh dan dipimpin langsung oleh Ketua Badan Baitul Mal Aceh, Mohammad Haikal, didampingi oleh Pimpinan MSBS, Gunawan Indra.

  • Wisuda Perdana MSQ: Lulusan Terbaik Raih Hadiah Umrah
    Aceh | 19 hari lalu
    Wisuda Perdana MSQ: Lulusan Terbaik Raih Hadiah Umrah

    DIALEKSIS.COM | Aceh - Suasana haru dan syukur menyelimuti halaman Ma'had Shafwatul Qur’an (MSQ) di Gampong Pineung, Banda Aceh, Senin, 23 Juni 2025. Untuk pertama kalinya, lembaga pendidikan Islam tersebut menggelar wisuda perdana bagi santriwati tingkat Madrasah Tsanawiyah (MTs). Sebanyak lima orang santriwati dinyatakan lulus setelah menempuh masa pendidikan selama tiga tahun.

  • Kemenkes Targetkan Eliminasi HIV dan IMS 2030, Waspadai Lonjakan Kasus di Usia Muda
    Pemerintahan | 21 hari lalu
    Kemenkes Targetkan Eliminasi HIV dan IMS 2030, Waspadai Lonjakan Kasus di Usia Muda

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Kementerian Kesehatan RI menegaskan kembali komitmennya untuk mengeliminasi HIV dan infeksi menular seksual (IMS) pada 2030. Pemerintah mendorong edukasi, deteksi dini, serta pengobatan sebagai kunci utama untuk menekan kasus yang masih tinggi, terutama di kalangan usia muda dan populasi kunci.

  • Prestasi Gemilang! FK USK Raih 37 Penghargaan di Forum Nasional CIMSA 2025
    Aceh | 1 bulan lalu
    Prestasi Gemilang! FK USK Raih 37 Penghargaan di Forum Nasional CIMSA 2025

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Syiah Kuala (FK USK) berhasil mencetak prestasi membanggakan dalam forum nasional mahasiswa kedokteran yang diselenggarakan oleh Center for Indonesian Medical Students’ Activities (CIMSA) di Universitas Lampung.

  • Aceh Luncurkan Inovasi Samsat: Drive Thru hingga Diskon Pajak untuk Disabilitas
    Aceh | 1 bulan lalu
    Aceh Luncurkan Inovasi Samsat: Drive Thru hingga Diskon Pajak untuk Disabilitas

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Wakil Gubernur Aceh, Fadhlullah, bersama Kapolda Aceh Achmad Kartiko dan Wali Kota Banda Aceh Illiza Saaduddin Djamal meluncurkan inovasi layanan pada UPTD Samsat Aceh dan pemberian insentif pajak kendaraan bermotor (PKB) bagi penyandang disabilitas, di Anjong Mon Mata Komplek Meuligoe Gubernur Aceh, Selasa (27/5/2025).

  • Homeless Media Jadi Tantangan Baru di Era Digital, Tak Punya Legalitas dan SOP
    Nasional | 1 bulan lalu
    Homeless Media Jadi Tantangan Baru di Era Digital, Tak Punya Legalitas dan SOP

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pengamat Media Aryos Nivada mengungkapkan sejumlah tantangan krusial yang tengah dihadapi dunia penyiaran, khususnya di Aceh. Aryos Nivada, yang juga menjabat sebagai Ketua Asosiasi Media Siber Indonesia (AMSI) Aceh, menyoroti fenomena yang ia sebut sebagai “homeless media”.

  • Bukti Manfaat VMS, KKP Selamatkan Kapal Nelayan Hanyut di Laut Banda
    Nasional | 1 bulan lalu
    Bukti Manfaat VMS, KKP Selamatkan Kapal Nelayan Hanyut di Laut Banda

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) membuktikan manfaat Vessel Monitoring System (VMS) bagi kapal perikanan. Belum lama ini KKP membantu proses penyelamatan satu kapal nelayan bernama KM. Margi Luwih Jembar yang rusak mesin dan terseret arus di Laut Banda, melalui pemantauan VMS yang terpasang pada kapal tersebut.



  • KKP Gencarkan Konsumsi Udang Lewat Kampanye Gemarikan
    Nasional | 1 bulan lalu
    KKP Gencarkan Konsumsi Udang Lewat Kampanye Gemarikan

    DIALEKSIS.COM | Aceh - Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) terus mendorong peningkatan konsumsi udang di dalam negeri melalui kampanye Gerakan Memasyarakatkan Makan Ikan (Gemarikan).

  • Ekonomi Indonesia Tumbuh 4,87% di Kuartal Pertama 2025, Didorong Konsumsi dan Ekspor
    Ekonomi | 2 bulan lalu
    Ekonomi Indonesia Tumbuh 4,87% di Kuartal Pertama 2025, Didorong Konsumsi dan Ekspor

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat pertumbuhan ekonomi Indonesia pada triwulan I 2025 sebesar 4,87% (year-on-year), sedikit melambat dibandingkan triwulan IV 2024 yang tumbuh 5,02% (yoy). Pertumbuhan ini didorong oleh peningkatan konsumsi rumah tangga dan kinerja ekspor yang solid di tengah dinamika global.

  • AMSI Dukung Penguatan Fungsi dan Peran Dewan Pers di Era Digital
    Nasional | 2 bulan lalu
    AMSI Dukung Penguatan Fungsi dan Peran Dewan Pers di Era Digital

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Asosiasi Media Siber Indonesia (AMSI) sebagai salah satu konstituen Dewan Pers, akan terus mendukung upaya Dewan Pers dalam memperkuat fungsi dan perannya di era digital. Topik ini dibahas dalam acara diskusi bulanan sekaligus peringatan Ulang Tahun ke-8 Asosiasi Media Siber Indonesia (AMSI) di Gedung I-Hub SINDO, Jakarta pada Kamis (24/4/2025).

  • Cegah Kerugian di Laut, Pemilik Kapal Kini Bisa Pantau Langsung via VMS
    Pemerintahan | 2 bulan lalu
    Cegah Kerugian di Laut, Pemilik Kapal Kini Bisa Pantau Langsung via VMS

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Banyak yang mengira Vessel Monitoring System (VMS) hanya alat pengawasan milik pemerintah. Namun sebenarnya, teknologi ini juga membawa manfaat besar bagi pemilik kapal perikanan. Salah satunya, membantu menghindari kerugian akibat potensi kecurangan awak kapal saat melaut.

  • BPOM Terbitkan Izin Edar Obat VMS Fezolinetant dalam Waktu 54 Hari Kerja
    Nasional | 2 bulan lalu
    BPOM Terbitkan Izin Edar Obat VMS Fezolinetant dalam Waktu 54 Hari Kerja

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Kepala BPOM Taruna Ikrar mengunjungi PT Combiphar, salah satu industri farmasi dalam negeri yang baru saja memproduksi obat dengan kandungan zat aktif fezolinetant. Taruna menyebut bahwa kedatangannya hari ini menjadi wujud tekadnya untuk mendorong percepatan proses izin edar produk obat, khususnya obat-obat inovatif.

  • BEI Ajak Masyarakat Jadi Investor Cerdas Lewat Road to CMSE 2025
    Ekonomi | 2 bulan lalu
    BEI Ajak Masyarakat Jadi Investor Cerdas Lewat Road to CMSE 2025

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - PT Bursa Efek Indonesia (BEI) kembali menggulirkan program edukasi pasar modal bertajuk Road to Capital Market Summit & Expo (Road to CMSE) 2025. Program yang dimulai sejak Maret ini menyasar masyarakat di berbagai daerah dengan menggandeng kampus, perbankan, serta pemangku kepentingan lain demi memperluas literasi dan inklusi keuangan.

« 1 2 3 4 5 6 7 8 »