-
Nasional | 1 hari laluKelompok Buruh Apresiasi Peran Penting Polri Menyelesaikan Persoalan Industrial
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Presiden Partai Buruh Said Iqbal mengapresiasi Kapolri Jenderal Polisi Drs. Listyo Sigit Prabowo membuka ruang dialog bersama, hari ini. Namun, dia mengaku bahwa sosok Jenderal Sigit memang selalu memberikan ruang para buruh, seperti saat momen-momen May Day.
-
Polkum | 2 hari laluKoalisi NGO HAM Perkuat Draf Reparasi Korban Pelanggaran HAM di Aceh
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Koalisi NGO HAM saat ini sedang menfinalkan draf model reparasi berbasis korban, yang dirancang untuk memenuhi kebutuhan dan aspirasi para korban pelanggaran HAM di Aceh. Menurut Direktur Koalisi NGO HAM, model ini dipilih berdasarkan masukan langsung dari korban, mencerminkan suara mereka dalam proses pemulihan.
-
Parlemenkita | 3 hari laluDPRK Banda Aceh Bentuk AKD, Ini Komposisinya
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Dewan Perwakilan Rakyat Kota (DPRK) Banda Aceh menetapkan Alat Kelengkatan Dewan (AKD). Penetapan ini berlangsung dalam rapat paripurna dewan yang berlangsung di lantai 4 Gedung DPRK, Selasa (29/10/2024).
-
Dunia | 5 hari laluPengepungan Israel, Warga Palestina "Mati Kelaparan" di Gaza Utara
DIALEKSIS.COM | Dunia - Seorang pejabat Oxfam mengatakan kepada Al Jazeera pada hari Ahad (27/10/2024) bahwa Israel menggunakan kelaparan sebagai senjata dalam genosida terhadap warga Palestina dan bahwa LSM yang berbasis di Inggris itu tidak dapat menjangkau orang-orang di utara karena pemboman Israel yang sedang berlangsung.
-
Polkum | 7 hari laluPasangan Mualem-Dek Fadh Tampil Dominan di Debat Pilgub Aceh
DIALEKSIS.COM | Aceh - Debat perdana Pemilihan Gubernur Aceh 2024 menunjukkan keunggulan pasangan H. Muzakir Manaf dan H. Fadlullah (Mualem-Dek Fadh) dalam memaparkan visi dan misi pembangunan Aceh. Ketua DPP Partai SIRA, Mulyadi Syarief, menilai keunggulan tersebut terlihat dari konkretnya program yang ditawarkan.
-
Polkum | 7 hari laluPartai Bulan Bintang Cabut Dukungan untuk Pasangan Illiza-Afdhal
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Dewan pimpinan cabang Partai Bulan Bintang (PBB) Kota Banda Aceh mencabut dukungannya terhadap pasangan calon wali dan wakil wali kota Banda Aceh, Illiza Sa'adudin Djamal dan Afdhal Khalilullah periode 2024-2029 dalam Pilkada 2024.
-
Polkum | 8 hari laluPartai SIRA Resmi Dukung Mualem-Dek Fadh di Pilgub Aceh 2024
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Partai Soliditas Independen Rakyat Aceh (SIRA) resmi menyatakan dukungannya kepada pasangan calon Gubernur dan Wakil Gubernur Aceh nomor urut 2, H. Muzakkir Manaf (Mualem) dan H. Fadhlullah SE (Dek Fadh).
-
Opini | 9 hari laluURGENSI DEBAT PUBLIK PILKADA ACEH 2024 DALAM MENINGKAT PARTISIPASI PEMILIH
DIALEKSIS.COM | Opini - Komisi Independen Pemilihan (KIP) Aceh telah menggelar debat publik untuk pasangan calon Gubernur dan Wakil Gubernur Aceh yang akan bertarung dalam Pilkada 2024. Debat pertama dilaksanakan pada 25 Oktober 2024 di Hotel Amel Convention Hall, Banda Aceh, diikuti oleh dua pasangan calon, yaitu pasangan nomor urut 1, Bustami Hamzah - M. Fadhil, dan pasangan nomor urut 2, Muzakir Manaf - Fadhlullah. Acara debat akan digelar sebanyak tiga kali, dengan debat pertama disiarkan oleh Kompas TV, debat kedua pada 1 November di TVRI, dan debat terakhir pada 19 November melalui iNews TV.
-
Polkum | 9 hari laluTarik-Menarik Dukungan Politik di Dataran Tinggi Gayo
DIALEKSIS.COM | Blangkejeran - Angin politik di dataran tinggi Gayo Lues kian hangat menjelang pilkada serentak. Kali ini, giliran politisi senior Partai Aceh di DPRA, Yahdi Hasan, yang turun gunung menggelar safari politik untuk dua pasangan calon berbeda level.
-
Aceh | 12 hari laluKadispar Banda Aceh Apresiasi Event Ar-Raniry Creative Fair
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pj Wali Kota Banda Aceh yang diwakili oleh Kepala Dinas Pariwisata (Dispar) Kota Banda Aceh, Said Fauzan mengapresiasi event Ar-Raniry Creative Fair yang diselenggarakan oleh DEMA UIN Ar-Raniry.
-
Polkum | 13 hari laluMampu Baca Al-Quran, Tiket Emas Kursi Gubernur Aceh
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Bagi politikus Aceh, kemampuan membaca Al-Quran rupanya bukan sekadar keterampilan spiritual. Ia adalah tiket emas menuju kursi gubernur. Setidaknya, begitulah klaim Dr Nurlis Effendi SH MM, tokoh Partai Aceh yang juga Ketua Divisi Survei dan Riset tim pemenangan pasangan Mualem-Dek Fad.
-
Aceh | 14 hari lalu3 Siswi Aceh Raih Juara Internasional, Kadisbudpar Dukung Pengembangan Skill
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Tiga siswi di Aceh meraih penghargaan internasional untuk bidang kompetisi berbeda. Kepala Dinas Kebudayaan dan Pariwisata (Kadisbudpar) Aceh mendukung pengembangan keterampilan anak-anak muda.
-
Polkum | 14 hari laluPartai Pengusung dan Pendukung Mualem-Dek Fadh Bireuen Gelar Rapat Konsolidasi
DIALEKSIS.COM | Bireuen - Sejumlah Ketua Partai Politik (Parpol) pengusung dan pendukung Calon Gubernur dan Wakil Gubernur Aceh, Muzakkir Manaf (Mualem) dan Fadhullah SE (Dek Fadh) yang ada di Bireuen mengelar rapat konsolidasi.
-
Ekonomi | 14 hari lalu24 Pelaku UMKM Ikuti Expo Produk Ekraf Bersertifikasi Halal
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Sebanyak 24 pelaku UMKM di Kota Banda Aceh dan Aceh besar ikuti Expo Produk Ekraf bersertifikasi halal di Halaman Museum Tsunami Aceh, Sabtu (19/10/2024).
-
Aceh | 18 hari laluGelar Pelatihan Tour Planner, Dispar Banda Aceh Apresiasi Astindo Dukung Pengembangan Wisata
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Kepala Dinas Pariwisata (Dispar) Kota Banda Aceh, Said Fauzan mengapresiasi Asosiasi Travel Agent Indonesia (Astindo) yang telah mengadakan Pelatihan Tour Planner di Aula Hotel Jeumpa Mannheim SMKN 3 selama dua hari, 14-15 Oktober 2024.
-
Olahraga | 19 hari laluKeren Abis! PEPARNAS XVII Resmi Ditutup, Jawa Tengah Raih Juara Umum
DIALEKSIS.COM | Solo - Ajang Pekan Paralimpiade Nasional (PEPARNAS) XVII Solo 2024 resmi ditutup dengan penuh kemeriahan dan semangat luar biasa diiringi kisah-kisah perjuangan para atlet tanpa batas. Di Solo dan sekitarnya, tak hanya medali yang menjadi bukti kemenangan, tetapi juga keberanian para atlet disabilitas mendobrak batasan serta mencetak sejarah baru di olahraga nasional.
-
Dunia | 20 hari laluGumpalan Misterius Terdampar di Pantai Newfoundland Kanada
DIALEKSIS.COM | Dunia - Gumpalan putih baru-baru ini terdampar di pantai Newfoundland, yang memicu penyelidikan oleh pejabat Kanada. Gumpalan tersebut digambarkan oleh penduduk Stan Tobin sebagai adonan, "seperti seseorang yang mencoba memanggang roti dan gagal", dengan bau yang mengingatkan pada minyak sayur.
-
Nasional | 21 hari laluPenerbitan 4.796 Surat Dukungan Work and Holiday Visa Australia Berjalan Transparan
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Direktorat Jenderal (Ditjen) Imigrasi membuka pendaftaran Surat Dukungan Work and Holiday Visa (SDUWHV) pada Kamis, 10 Oktober 2024 pukul 09.00 WIB. Permohonan SDUWHV dilakukan secara online melalui laman website sduwhv.imigrasi.go.id.
-
Pemerintahan | 21 hari laluMudahkan Wisatawan, Dispar Banda Aceh Hadirkan Portal Jak Lom
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Dinas Pariwisata (Dispar) Kota Banda Aceh menghadirkan Portal Jak Lom berbasis website untuk memudahkan wisatawan berwisata ke Kota Banda Aceh.
-
Polkum | 21 hari laluApel Siaga Partai Demokrat Aceh Siap Menangkan Mualem-Dek Fadh di Pilgub 2024
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai Demokrat Provinsi Aceh menggelar Apel Siaga Kader Partai Demokrat se-Aceh di Kantor DPD Partai Demokrat Aceh, Banda Aceh, untuk memantapkan dukungan terhadap pasangan Mualem dan Dek Fadh sebagai calon gubernur dan wakil gubernur Aceh periode 2024-2029.