DIALEKSIS.COM | Dunia - Presiden Turki Recep Tayyip Erdogan makin geram melihat serangan Israel ke warga Palestina di Gaza. Ia bahkan menyebut Perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu tak berbeda dengan Adolf Hitler.
DIALEKSIS.COM | Dunia - Presiden Turki Recep Tayyip Erdogan mengecam serangan yang tak henti-henti dari Israel ke Jalur Gaza, Palestina hingga detik ini. Dia pun mendesak agar Israel segera keluar dari 'kegilaannya' dengan menghentikan serangan ke Jalur Gaza.
DIALEKSIS.COM | Dunia - Recep Tayyip Erdogan dilantik untuk masa jabatan ketiga sebagai Presiden Turki pada Sabtu waktu setempat. Ia berjanji untuk melayani "tanpa memihak" setelah memenangkan pemilihan putaran kedua yang bersejarah guna memperpanjang kekuasaannya selama dua dekade.