-
Polkum | 1 hari laluSDM Unggul Jadi Prioritas, Mualem-Dek Fadh Siapkan Beasiswa Ke Kampus Top Nasional dan Internasional
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pilkada Aceh 2024 semakin dekat, dan pasangan calon gubernur dan wakil gubernur, Muzakir Manaf (Mualem) dan Fadhlullah (Dek Fadh), semakin gencar menyuarakan visi mereka untuk mengatasi isu pengangguran dan meningkatkan kualitas sumber daya manusia (SDM) Aceh.
-
Aceh | 7 hari laluMahasiswa USK Ciptakan Scrub dari Cangkang Tiram dan Minyak Nilam
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Mahasiswa Universitas Syiah Kuala (USK) yang tergabung dalam kelompok Program Pembinaan Mahasiswa Wirausaha (P2MW), ciptakan produk scrub yang terbuat dari cangkang tiram dan minyak nilam.
-
Aceh | 7 hari lalu1.629 Pelajar di Aceh Jaya Terima Beasiswa PIP Kemendikbud
DIALEKSIS.COM | Calang - Sebanyak 1.629 siswa-siswi Kabupaten Aceh Jaya menerima beasiswa Program Indonesia Pintar (PIP) Kemendikbud usulan Teuku Riefky Harsya yang juga dikenal sebagai Bapak Pendidikan Aceh ini.
-
Pemerintahan | 8 hari laluBMA Berikan Pendampingan kepada Penerima Beasiswa Anak Muallaf
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Kepala Sekretariat Baitul Mal Aceh (BMA), Amirullah, bersama Kabag Umum, Didi Setiadi, dan Kasubbag Pendistribusian, Juwita, memberikan arahan dan pendampingan kepada penerima beasiswa anak muallaf jenjang D3/S1 lanjutan tahun 2021.
-
Aceh | 10 hari laluKroeng Team USK Ikut Kontes Kapal Indonesia 2024
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Sekelompok mahasiswa Teknik Elektro Fakultas Teknik Universitas Syiah Kuala mengikuti Kontes Kapal Indonesia (KKI) 2024. Kompetisi ini akan berlangsung mulai 23 - 28 Oktober 2024 di Politeknik Perkapalan Negeri Surabaya.
-
Aceh | 11 hari laluMotif Pembunuhan Mahasiswa di Jeulingke, Pelaku Takut Ketahuan Saat Mencuri
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Kurang dari 24 jam, Satuan Reserse Kriminal (Satreskrim) Polresta Banda Aceh berhasil mengungkap kasus pembunuhan seorang mahasiswa asal Aceh Barat, Dhiaul Fuadi (20), yang ditemukan tewas bersimbah darah di kosnya di Gampong Jeulingke, Kecamatan Syiah Kuala, Banda Aceh, Sabtu (19/10/2024).
Kejadian tragis ini mengguncang masyarakat setempat, dan penegak hukum bergerak cepat untuk mengungkap pelaku serta motif di balik peristiwa tersebut.
-
Aceh | 13 hari laluDiduga Jadi Korban Pembunuhan, Mahasiswa asal Aceh Barat Ditemukan Berlumuran Darah
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Mahasiswa asal Aceh Barat diduga menjadi korban pembunuhan di kos-kosan di Lr Cendana, Gampong Jeulingke , Kecamatan Syiah Kuala, Banda Aceh, Sabtu (19/10/2024).
-
Aceh | 15 hari laluWorkshop RPL, Strategi FISIP UIN Ar-Raniry Jaring Calon Mahasiswa Berbasis Pengalaman Kerja
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Pemerintahan (FISIP) Universitas Islam Negeri (UIN) Ar-Raniry Banda Aceh mengadakan Workshop Rekognisi Pembelajaran Lampau (RPL) di Ruang Laboratorium FISIP pada Kamis (17/10/2024).
-
Nasional | 17 hari laluKado Hari Santri 2024, Baznas Luncurkan 10 Ribu Beasiswa Santri
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) merilis program 10.000 beasiswa santri. Pemberian beasiswa dilaksanakan pada Rapat Koordinasi Nasional Lembaga Amil Zakat (LAZ) 2024 di Hotel Bidakara, Jakarta.
-
Dunia | 17 hari laluKecelakaan Bus yang Bawa Mahasiswa di Mesir, Tewaskan 12 Orang dan 33 Terluka
DIALEKSIS.COM | Dunia - Sebuah bus yang membawa mahasiswa mengalami kecelakaan dan terbalik di jalan raya di timur laut Mesir pada hari Senin (14/10/2024), menewaskan 12 orang dan melukai 33 lainnya, kata kementerian kesehatan dalam sebuah pernyataan.
-
Polkum | 19 hari laluMualem Berjanji Perjuangkan Anggaran Otsus untuk Beasiswa Pendidikan bagi Mahasiswa di Aceh
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Calon Gubernur Aceh Pasangan Calon (Paslon) nomor urut dua, Muzakir Manaf, atau yang akrab disapa Mualem, menyampaikan komitmennya untuk memperjuangkan dana pendidikan bagi mahasiswa di Aceh.
-
Polkum | 19 hari laluAmiruddin Idris Puji Kiprah Dek Fadh Disektor Pendidikan Untuk Anak Aceh
DIALEKSIS.COM | Bireuen - Ketua Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Provinsi Aceh Dr. H. Amiruddin Idris, SE., M.Si menyebutkan PPP Aceh mendukung penuh Paslon Gubernur dan Wakil Gubernur Aceh H. Muzakkir Manaf (Mualem) dan Wakil Gubernur Aceh, Fadhullah, S.E (Dek Fadh) pada Pilkada Aceh tahun 2024 ini.
-
Pemerintahan | 20 hari laluKolaborasi Disdukcapil dan DRKA, 472 Mahasiswa UIN Ar-Raniry Berhasil Aktivasi IKD
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Sebanyak 472 Nomor Induk Kependudukan (NIK) mahasiswa UIN Ar-Raniry Banda Aceh berhasil diaktivikasi Identitas Kependudukan Digital (IKD).
-
Aceh | 22 hari laluMahasiswa Teknik Mesin USK Raih Juara 2 Kontes Mobil Hemat Energi Nasional
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Kebanggaan kembali diraih oleh mahasiswa Teknik Mesin Universitas Syiah Kuala (USK) yang berhasil meraih Juara 2 dalam Kontes Mobil Hemat Energi (KMHE) Nasional 2024.
-
Aceh | 23 hari lalu3.500 Siswa Banda Aceh Gelar Simulasi Evakuasi Mandiri di Museum Tsunami
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Sebanyak 3.500 siswa dari Banda Aceh menggelar simulasi evakuasi mandiri di Museum Tsunami Aceh pada Rabu (9/10/2024). Kegiatan ini merupakan kolaborasi antara Sang Kadian Malaysia dan Aceh Digital Science Institute, bekerja sama dengan RAPI dan Kota Banda Aceh.
-
Aceh | 23 hari laluSMAS Insan Madani Meukek Gelar Kompetisi Matematika untuk Siswa SMP di Barsela
DIALEKSIS.COM | Tapaktuan - Yayasan Al Hidayah Nyakman melalui unit SMAS Insan Madani Meukek akan menyelenggarakan Madani Mathematic Competition (MMC), sebuah kompetisi Matematika bergengsi yang akan berlangsung pada Oktober hingga November 2024.
-
Aceh | 28 hari laluKasus Kekerasan di Pesantren, Psikolog Tekankan Pelatihan Guru Soal Hak Asasi Siswa
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Psikolog Iyulen Pebry Zuanny, S.Psi., M.Psi., ketika dimintai tanggapannya mengenai kasus ini, menjelaskan bahwa tindakan kekerasan seperti yang dialami korban dapat menimbulkan trauma yang mendalam, terutama mengingat usia anak yang masih dalam masa perkembangan psikologis.
-
Aceh | 1 bulan lalu15 Mahasiswa UUI Lolos Program Wirausaha Merdeka Kemendikbudristek
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Universitas Ubudiyah Indonesia (UUI) kembali menorehkan prestasi gemilang dengan 15 mahasiswanya berhasil lolos dalam Program Wirausaha Merdeka yang diinisiasi oleh Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek).
-
Aceh | 1 bulan laluRatusan Maba Ikuti Wellness 2024, UUI Siap Bangun Masa Depan Bersama
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Universitas Ubudiyah Indonesia (UUI) resmi menyambut mahasiswa baru tahun akademik 2024/2025 melalui serangkaian acara bertajuk “Wellnes UUI 2024” yang digelar dengan meriah dan penuh semangat yang diselenggarakan di Plenary Hall UUI, Banda Aceh, Selasa (1/10/2024).
-
Aceh | 1 bulan laluMahasiswa UIN Ar-Raniry Sabet Juara MHQ 30 Juz pada Ajang Internasional
DIALEKSIS.COM | Padang - Dolly Isma Indra, personel Ditsamapta Polda Aceh yang juga mahasiswa Prodi Ilmu Al-Qur'an dan Tafsir, Fakultas Ushuluddin dan Filsafat UIN Ar-Raniry, berhasil meraih juara dalam ajang Musabaqah Hifzil Quran (MHQ) 30 Juz tingkat internasional di Seiba International Festival 2024.