-
Nasional | 3 tahun laluBesok, MK Bacakan Putusan, ICW: Batalkan UU KPK Baru
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Persidangan pengujian Undang-Undang Komisi Pemberantasan Korupsi (UU KPK) baru segera menemui titik akhir. Besok Selasa (4/5/2021) pagi jam 10.00 WIB, Mahkamah Konstitusi (MK) dijadwalkan akan membacakan putusan uji formil dan uji materiil.
-
Nasional | 4 tahun laluOTT Semakin Sedikit Sejak Setahun UU Baru KPK
-
Nasional | 4 tahun laluIni Kriteria Anggota Dewan Pengawas KPK Menurut Jokowi
Presiden Joko Widodo (Jokowi) menyatakan pihaknya masih menyeleksi anggota Dewan Pengawas Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) periode 2019-2023.
-
Nasional | 5 tahun laluSoal Perppu KPK, Mahfu Md: Tunggu Presiden Saja
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Menko Polhukam Mahfud Md angkat bicara soal Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-undang (Perppu) tentang Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK).
-
Nasional | 5 tahun laluTiga 'Buaya' Bersatu, Pelemahan KPK Disebut Sulit Dibendung
"Kali ini buayanya tidak sendiri tetapi menjadi sekawanan buaya melawan cicak yang sama," kata Direktur Eksekutif Amnesty International Indonesia Usman Hamid.
-
Nasional | 5 tahun laluKPK Belum Terima Dokumen Resmi UU Hasil Revisi
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Juru Bicara Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Febri Diansyah mengatakan, pihaknya belum mendapatkan dokumen resmi UU KPK hasil revisi yang sudah dicatat oleh Kemenkumham sebagai Undang-Undang Nomor 19 Tahun 2019.
-
Nasional | 5 tahun laluPresiden Jokowi, Ini 10 Konsekuensi Bila Tidak Bikin Perppu KPK
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Indonesia Corruption Watch (ICW) mempertanyakan sikap Jokowi yang belum mengeluarkan Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-Undang atau Perppu KPK. Padahal, desakan agar Jokowi menerbitkan Perppu KPK tersebut sangat kuat.
-
Aceh | 5 tahun laluGeRAK dan MaTA Desak Presiden Keluarkan Perppu
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Gerakan Anti Korupsi (GeRAK) Aceh dan Masyarakat Transparansi Aceh (MaTA) mendesak Presiden Jokowi Dodo mengeluarkan Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-Undang (Perppu) untuk RUU KPK.
-
Nasional | 5 tahun laluSoal Perppu KPK, Elit Partai Diminta Stop Sesatkan Publik dan Presiden
-
Nasional | 5 tahun laluAliansi Mahasiswa Indonesia akan Kembali Demo Istana dan DPR, Ini Tuntutannya
-
Nasional | 5 tahun laluAliansi BEM Mahasiswa Tolak Pertemuan dengan Presiden Jokowi di Istana
-
Nasional | 5 tahun laluAmnesty International: Polisi Harus Hentikan Kekerasan Terhadap Demonstran dan Jurnalis
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Merespon kekerasan yang dilakukan oleh polisi dalam menangai demonstrasi penolakan sejumlah undang-undang bermasalah pada (24/9/2019)di beberapa daerah di Indonesia.
-
Nasional | 5 tahun laluWiranto: Ada Info Demo Supporter Bola hingga Islam Radikal
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Menteri Koordinator Politik Hukum dan Keamanan (Menko Polhukam) Wiranto mengaku menerima informasi bahwa ada gelombang baru demonstrasi dan berbuntut rusuh jelang pelantikan Presiden dan Wakil Presiden.
-
Parlemenkita | 5 tahun laluDPR Aceh Sepakat Tolak UU KPK Baru
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Empat anggota DPR Aceh menyambut kedatangan para mahasiswa untuk berorasi mencabut kembali Undang-Undang Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) baru yang dianggap melemahkan KPK dalam pemberantansan korupsi.
-
Aceh | 5 tahun laluKuasai Kantor DPRA, Mahasiswa Coret Tembok
-
Nasional | 5 tahun laluIni Sebab Presiden Jokowi Tolak Batalkan UU KPK Hasil Revisi
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Presiden Joko Widodo bersikukuh tak akan menerbitkan peraturan pemerintah pengganti undang-undang (perppu) untuk membatalkan penerapan Undang-Undang Komisi Pemberantasan Korupsi ( UU KPK).
-
Aceh | 5 tahun laluBentrokan Pelajar STM dan Polisi Meluas, Perjalanan KRL Terganggu
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Massa pelajar dari SMA dan SMK atau STM yang melakukan aksi demo menolak revisi UU KUHP di Gedung DPR RI pada Rabu, 25 September 2019 berakhir ricuh.
-
Aceh | 5 tahun laluBesok Aliansi Mahasiswa Kota Langsa Gelar Aksi Tolak Revisi UU KPK
DIALEKSIS.COM | Langsa - Sejumlah mahasiwa yang tergabung dalam Aliansi Mahasiswa Kota Langsa (AMKL) akan menggelar aksi tolak revisi UU KPK, Kamis (26/09/19).
-
Nasional | 5 tahun laluwartawan Diintimidasi Saat Rekam Keberingasan Polisi di JCC
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Seorang jurnalis media online Kompas.com, NN, diduga diintimidasi oknum polisi ketika meliput aksi unjuk rasa mahasiswa menolak revisi beberapa Undang-Undang yang berujung ricuh Selasa (25/9/2019) kemarin.
-
Nasional | 5 tahun laluPolisi Pisah 2 Massa Pendemo RUU KPK di DPR
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Dua kelompok massa menggelar aksi demonstrasi di depan gedung DPR, Jakarta. Polisi melakukan penyekatan untuk agar massa tidak bercampur.