DIALEKSIS.COM | Jakarta - Polri menggelar Upacara Laporan Kenaikan Pangkat untuk periode 1 Januari 2025, yang berlangsung di Rupattama Mabes Polri, Jakarta. Dalam kegiatan ini, sebanyak 10.548 personel perwira menerima kenaikan pangkat sebagai bentuk penghargaan atas dedikasi dan pengabdian mereka terhadap institusi dan masyarakat.
Para srikandi Polresta Banda Aceh melaksanakan upacara sederhana di halaman Polresta, Minggu (22/12/2024) pagi, berjalan dengan sukses. Upacara ini bertemakan “Perempuan Menyapa, Perempuan Berdaya menuju Indonesia Emas 2045”.
Bertindak sebagai Inspektur
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Penjabat Gubernur Aceh, Dr. H. Safrizal ZA, M.Si., memimpin upacara peringatan Hari Pahlawan 2024 yang digelar di Halaman Kantor Gubernur Aceh pada Minggu (10/11/2024). Upacara yang penuh khidmat ini diikuti oleh ratusan peserta, yang terdiri dari prajurit TNI dari semua matra, Polri, Satpol PP-WH, ASN Pemerintah Aceh, serta pelajar dari berbagai sekolah di Kota Banda Aceh.
DIALEKSIS.COM | Batam - Guna pemenuhan kebutuhan Alutsista TNI AL terutama kapal jenis PC 40, Kepala Staf Angkatan Laut (Kasal) Laksamana TNI Dr. Muhammad Ali memimpin upacara Delivery Dua Kapal Perang Republik Indonesia (KRI) jenis Patroli Cepat (PC) 40 meter karya putera-puteri bangsa bertempat di Galangan Kapal PT. Citra Shipyard, Batam, Kamis (5/9/2024).
DIALEKSIS.COM | Meulaboh - Universitas Teuku Umar (UTU) ikut ambil bagian dalam memeriahkan HUT Kemerdekaan Republik Indonesia Ke-79, Sabtu (17/8/2024). Upacara pengibaran Bendera Merah Putih dilaksanakan di Lapangan Gedung Rektorat UTU. Kegiatan ini dihadiri oleh Rektor, para wakil rektor, Kepala Biro, para dekan lingkup UTU, dosen, tenaga kependidikan, dan mahasiswa.
DIALEKSIS.COM | Aceh - Badan Pembinaan Ideologi Pancasila (BPIP) menghadapi gelombang kritik terkait kebijakan larangan jilbab bagi anggota Paskibraka. Khairul Amal, Ketua Yayasan Wakaf Nurul Ishlah, menyuarakan kecaman tegas atas aturan yang dinilai kontroversial tersebut.
DIALEKSIS.COM | Dunia - Polisi Prancis telah mengevakuasi area di sekitar Menara Eiffel setelah seorang pria terlihat memanjat menara bersejarah Paris itu beberapa jam sebelum upacara penutupan Olimpiade pada Minggu (11/8/2024).
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Ekawira Syahputra (17), siswa kelas XII SMA Negeri 16 Banda Aceh terpilih sebagai pemimpin upacara pada Hari Ulang Tahun (HUT) ke-79 Kemerdekaan RI 2024 di Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek).
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh “ Kepolisian Resort Kota (Polresta) Banda Aceh menggelar acara syukuran dan upacara Hari Ulang Tahun (HUT) Bhayangkara ke-78 di halaman Polresta Banda Aceh pada Senin (1/7/2024).
DIALEKSIS.COM | Aceh - Civitas akademika Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Lhokseumawe kenakan pakaian adat dari berbagai daerah di Indonesia saat gelar upacara memperingati Hari Amal Bhakti (HAB) ke-77 Kementerian Agama RI diperingati setiap tanggal 3 Januari.
Rektor IAIN Lhokseumawe, Dr. Danial, M.Ag, bertindak langsung sebagai inspektur upacara pelaksanaan upacara berlangsung khidmat, pelaksanaannya di pusatkan di lapangan upacara Biro Rektorat kampus setempat.
DIALEKSIS.COM | Lhokseumawe - Polres Lhokseumawe menggelar upacara kenaikan pangkat setingkat lebih tinggi terhadap 64 personil Polres Lhokseumawe yang berlangsung di Mapolres Lhokseumawe, senin (3/01/2023) pagi.
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Presiden Joko Widodo dan sejumlah pejabat negara mengikuti upacara peringatan Hari Kesaktian Pancasila di Monumen Pancasila Sakti, Lubang Buaya, Jakarta.
DIALEKSIS.COM | Aceh - Dalam perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) Republik Indonesia yang ke-77 kemarin, terlihat banyak sekali kabar para mantan narapidana terorisme ikut menghadiri upacara bendera.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Wakapolda Aceh Brigjen Agus Kurniady Sutisna memimpin upacara tabur bunga dalam rangka HUT ke-76 Bhayangkara di Dermaga Mako Ditpolairud, Desa Lampulo, Kota Banda Aceh, Rabu, 29 Juni 2022.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Panglima Kodam Iskandar Muda (IM), Mayjen TNI Achmad Marzuki, menjadi Inspektur upacara pada Peringatan Hari Pahlawan tahun 2021. Kegiatan bertemakan ‘Pahlawanku Inspirasiku’, itu dilangsungkan di Halaman Kantor Gubernur Aceh, Rabu (10/11/2021), dan berlangsung khidmat.
DIALEKSIS.COM | Teupah Barat - Setiap tanggal 28 Oktober kita selalu merayakan peringatan Hari Sumpah Pemuda dalam mengenang semangat para pemuda terdahulu.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, Republik Indonesia (Kemendikbud RI) akan menggelar upacara memperingati Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas), Minggu (2/5/2021) besok. Upacara akan dilakukan secara virtual.