-
Aceh | 3 hari laluKetua PERSI Aceh: Pembangunan RS Vertikal Sangat Dibutuhkan Aceh
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pembangunan Rumah Sakit (RS) vertikal di Aceh dinilai sangat krusial menurut Ketua Perhimpunan Rumah Sakit Seluruh Indonesia (PERSI) Aceh, Dr dr Azharuddin SpOT, K-Spine FICS. Dia menegaskan konsep RS vertikal merupakan solusi strategis untuk mengatasi keterbatasan pendanaan infrastruktur kesehatan di daerah.
-
Polkum | 4 hari laluGagasan Rumah Sakit Vertikal, dr. Masry Apresiasi Usulan Ketua IDI Aceh
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Dekan Fakultas Kedokteran Universitas Syiah Kuala (USK), Dr. dr. Safrizal Rahman, M.Kes., Sp.OT., yang juga Ketua Ikatan Dokter Indonesia (IDI) Provinsi Aceh, mengusulkan pembangunan rumah sakit vertikal di Aceh. Gagasan ini muncul sebagai respons atas krisis dokter spesialis, terutama bidang onkologi, yang saat ini menjadi tantangan serius dalam layanan kesehatan di daerah tersebut.
-
Aceh | 4 hari laluKrisis Dokter Onkologi, Aceh Butuh Rumah Sakit Vertikal
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Menteri Kesehatan RI, Budi Gunadi Sadikin, menyatakan bahwa Indonesia sedang menghadapi krisis serius terkait kekurangan dokter spesialis onkologi.
-
Aceh | 1 tahun laluPemerintah Aceh Teken Kesepakatan Layanan Kesehatan dengan 10 RS Vertikal Kemenkes
DIALEKSIS.COM | Aceh - Pemerintah Aceh menandatangani nota kesepakatan dengan sepuluh rumah sakit vertikal Kementerian Kesehatan. Penandatanganan dilakukan langsung Penjabat (Pj) Gubernur Aceh Achmad Marzuki dengan para direktur dari 10 rumah sakit vertikal kementerian kesehatan, di Meuligoe Gubernur Aceh, Selasa (27/6/2023).
-
Aceh | 2 tahun laluGunakan Dana APBK untuk Instansi Vertikal, Pengelolaan Anggaran Bireuen Tidak Beres
DIALEKSIS.COM | Bireuen - Pimpinan Daerah (PD) Gerakan Nasional Pemberantasan Korupsi Republik Indonesia (GNPK-RI), Abdul Manan Isda mengkritisi penggunaan dana APBK Bireuen tahun anggaran 2022 untuk Revitalisasi Gedung.
-
Aceh | 2 tahun laluTim Sembilan Lembaga Vertikal Temui Wali Nanggroe, Laporkan Kendala Pembangunan di Aceh
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Tim Sembilan lembaga vertikal bidang ekonomi dan pembangunan yang ada di Aceh melakukan pertemuan dengan Wali Nanggroe Aceh Paduka Yang Mulia Tgk. Malik Mahmud Al Haythar pada Selasa, 10 Mei 2022, di Meuligoe Wali Nanggroe, Lampeunereut, Aceh Besar.
-
Aceh | 2 tahun laluRevitalisasi Gedung: Kejari Bireuen Dapat Kucuran Anggaran Rp2,9 Milyar, Polres Rp2,8 Milyar
DIALEKSIS.COM | Bireuen - Pemerintah Kabupaten Bireuen melalui anggaran APBK Tahun Anggaran 2022 kembali mengalokasi anggaran Rp5,7 Milyar untuk dua instansi vertikal yang ada di Bireuen.