Sabtu, 19 April 2025
Beranda / /

  • AFMGM ke-12, Indonesia Dorong Dialog dan Kerja Sama untuk Hadapi Dinamika Global
    Dunia | 4 hari lalu
    AFMGM ke-12, Indonesia Dorong Dialog dan Kerja Sama untuk Hadapi Dinamika Global

    DIALEKSIS.COM | Kuala Lumpur - Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati bersama Wakil Menteri Keuangan (Wamenkeu) Thomas Djiwandono menghadiri pertemuan ke-12 Menteri Keuangan dan Gubernur Bank Sentral ASEAN (12th ASEAN Finance Ministers’ and Central Bank Governors’ Meeting/AFMGM) di Kuala Lumpur, Malaysia pada pekan lalu.

  • Mahkamah Agung Izinkan Trump PHK 16.000 Pekerja Federal Masa Percobaan
    Dunia | 9 hari lalu
    Mahkamah Agung Izinkan Trump PHK 16.000 Pekerja Federal Masa Percobaan

    DIALEKSIS.COM | AS - Mahkamah Agung pada hari Selasa (8/4/2025) mengatakan pemerintahan Trump dapat melanjutkan pemutusan hubungan kerja (PHK) terhadap 16.000 pekerja federal masa percobaan di enam lembaga dan departemen, membatalkan perintah pengadilan yang lebih rendah agar mereka dipekerjakan kembali karena litigasi yang menentang PHK terus berlanjut.

  • Bupati dan Wabup Aceh Jaya Tinjau Sejumlah SKPK dan Proyek Pembangunan
    Aceh | 11 hari lalu
    Bupati dan Wabup Aceh Jaya Tinjau Sejumlah SKPK dan Proyek Pembangunan

    DIALEKSIS.COM | Calang - Mengawali hari pertama kerja usai libur dan cuti bersama Idulfitri 1446 H, Bupati Aceh Jaya, Safwandi, S.Sos., dan Wakil Bupati, Muslem D, SE., bersama rombongan melakukan kunjungan ke sejumlah Satuan Kerja Perangkat Kabupaten (SKPK), Selasa (8/4/2025).

  • Investasi Lampaui Rp206 Triliun, Industri Agro Serap Lebih dari 9 Juta Naker
    Ekonomi | 22 hari lalu
    Investasi Lampaui Rp206 Triliun, Industri Agro Serap Lebih dari 9 Juta Naker

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Industri agro di Indonesia tengah menunjukkan perkembangan yang signifikan, menjadikannya salah satu sektor kunci dalam memperkuat perekonomian nasional. Dengan potensi sumber daya alam yang melimpah, industri agro mampu mencatat performa yang cemerlang.

  • Bea Cukai Banda Aceh Edukasi Pekerja Migran Indonesia Asal Aceh
    Aceh | 28 hari lalu
    Bea Cukai Banda Aceh Edukasi Pekerja Migran Indonesia Asal Aceh

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Kantor Pengawasan dan Pelayanan Bea dan Cukai Tipe Madya Pabean (KPPBC TMP) C Banda Aceh berkolaborasi bersama-sama dengan BP3MI dan BPJS Ketenagakerjaan Banda Aceh menyelenggarakan acara webinar yang bertajuk “Mudik Nyaman, Balik Aman” yang khusus diperuntukkan bagi Pekerja Migran Indonesia (PMI) asal Aceh yang sedang berada atau bekerja di luar negeri. 

  • Dirjen Bina Adwil: Pentingnya Kerja Sama Antardaerah Merespons Bencana
    Nasional | 1 bulan lalu
    Dirjen Bina Adwil: Pentingnya Kerja Sama Antardaerah Merespons Bencana

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Direktur Jenderal Bina Administrasi Kewilayahan, Kementerian Dalam Negeri, Safrizal ZA, menyatakan pentingnya kerja sama antardaerah guna merespons terjadinya bencana, termasuk mitigasinya sehingga proses penanganannya menjadi lebih cepat.

  • KOACEH Global Company dan PT PEMA Buka Peluang Kirim Tenaga Kerja Aceh ke Korea
    Ekonomi | 1 bulan lalu
    KOACEH Global Company dan PT PEMA Buka Peluang Kirim Tenaga Kerja Aceh ke Korea

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - PT KOACEH Global Company menggalang kerja sama dengan PT PEMA (PT Pembangunan Aceh) membuka peluang bagi putra-putri Aceh untuk dapat bekerja di negara Korea Selatan. Peluang kerja di negara gingseng itu terbuka di berbagai sektor, termasuk perkantoran Swasta, perhotelan, industri, pengelasan, pertambangan, dan juga pertanian. 

« 1 2 3 4 5 6 7 8 »

dinsos
inspektorat
koperasi
disbudpar