-
Berita | 1 hari laluKarakter dan Etika Siswa Kunci Kesuksesan di Perguruan Tinggi dan Dunia Kerja
DIALEKSIS.COM | Jantho - Pembangunan prestasi akademik siswa tidaklah cukup tanpa diimbangi dengan pengembangan karakter dan etika yang baik, dengan begitu siswa akan mampu bersaing di perguruan tinggi dan dunia kerja nanti.
-
Ekonomi | 2 hari laluCiptakan Lapangan Kerja dan Percepat Pemulihan Ekonomi, Pemerintah Dorong Industri Padat Karya
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Dalam upaya mendorong pertumbuhan ekonomi nasional, Pemerintah menaruh perhatian khusus pada penciptaan lapangan kerja, terutama melalui pengembangan sektor industri padat karya.
-
Aceh | 5 hari laluAbaikan K3, Rekanan Gedung Perpustakaan Bireuen Sudah Sering Diingatkan
DIALEKSIS.COM | Bireuen - Erwin rekana pelaksana pembangunan gedung Perpustakaan dan Kearsipan Kabupaten Bireuen total anggaran Rp 9,9 miliar dari Cv. Gunung Agung Jaya rupanya sudah sering diingatkan supaya menerapkan K3 (Keselamatan dan Kesehatan Kerja).
Hal tersebut disampaikan oleh Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kabupaten Bireuen, Saifuddin, Senin (28/10/2024) saat dikonfirmasi Dialeksis.com.
-
Pemerintahan | 7 hari laluPemko Lhokseumawe Dorong Perusahaan Berikan Perlindungan Pekerja Rentan melalui TJSL/CSR
DIALEKSIS.COM | Lhokseumawe - Pemerintah Kota Lhokseumawe terus mendorong peran aktif perusahaan dalam melindungi pekerja rentan melalui program Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan Perusahaan (TJSL) atau Corporate Social Responsibility (CSR).
-
Dunia | 9 hari laluPekerja Boeing Tolak Kesepakatan Upah, Perpanjang Aksi Mogok
DIALEKSIS.COM | Dunia - Pekerja Boeing di Pantai Barat Amerika Serikat telah memilih untuk menolak tawaran kontrak terbaru dari perusahaan dan memperpanjang aksi mogok mereka yang telah berlangsung hampir enam minggu.
-
Polkum | 11 hari laluHadapi Berbagai Provokasi, Mualem: Tim Pemenangan Terus Bekerja dan Bergerak
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Tim Badan Pemenangan Aceh, pasangan calon (Paslon) Gubernur dan Wakil Gubernur Aceh Nomor Urut 2, H. Muzakir Manaf (Mualem) - Fadhullah (Dek Fadh), diminta untuk terus bergerak dan bekerja, memenangkan pasangan ini.
-
Aceh | 16 hari laluWorkshop RPL, Strategi FISIP UIN Ar-Raniry Jaring Calon Mahasiswa Berbasis Pengalaman Kerja
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Pemerintahan (FISIP) Universitas Islam Negeri (UIN) Ar-Raniry Banda Aceh mengadakan Workshop Rekognisi Pembelajaran Lampau (RPL) di Ruang Laboratorium FISIP pada Kamis (17/10/2024).
-
Soki | 17 hari laluDapur Bude, Usaha Kue Rumahan Pilihan Tepat Untuk Keluarga dan Pejabat
DIALEKSIS.COM | Soki - Khairani, seorang sekretaris di perusahaan media Dialeksis.com, berhasil membuktikan bahwa kesibukan sebagai pekerja kantoran tak menghalangi dirinya untuk terjun ke dunia bisnis.
-
Nasional | 19 hari laluKemnaker Soroti Risiko Serius Stres Kerja bagi Kesehatan Mental Pekerja
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker) menegaskan bahwa stres kerja merupakan risiko serius bagi keselamatan dan kesehatan mental pekerja. Berdasarkan laporan International Labour Organization (ILO) 2016, stres kerja terjadi ketika beban pekerjaan dilakukan di luar kapasitas dan kemampuan pekerja secara terus-menerus.
-
Dunia | 21 hari laluBoeing Bakal PHK 17 Ribu Pekerja
DIALEKSIS.COM | Dunia - Boeing akan mengurangi jumlah total tenaga kerjanya sebesar 10 persen selama beberapa bulan mendatang, kata CEO Kelly Ortberg dalam surat kepada karyawan pada hari Jumat (11/10/2024).
-
Dunia | 24 hari laluPresiden Meksiko Claudia Sheinbaum Beberkan Rencana Perangi Kekerasan Kartel Narkoba
DIALEKSIS.COM | Dunia - Presiden baru Meksiko memaparkan rencana pada hari Selasa (8/10/2024) untuk memerangi kekerasan kartel narkoba, tetapi para analis mengatakan bahwa rencana tersebut tampaknya merupakan kelanjutan dari kebijakan sebelumnya.
-
Nasional | 1 bulan laluHingga 2024, Kemenag Bantu 8.092 Madrasah dan Libatkan 37.653 Pekerja Lokal
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Hingga 2024, tercatat ada 8.092 madrasah penerima manfaat program BKBA dan lebih 37.653 pekerja lokal yang terlibat di dalamnya.
-
Aceh | 1 bulan laluFT USK Jalin Kerja Sama dengan BPMA
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Fakultas Teknik Universitas Syiah Kuala (FT USK) dan Badan Pengelola Minyak dan Gas Aceh (BPMA) menjalin kerjasama di bidang pelaksanaan kegiatan penelitian dan pendidikan. Kerjasama ini ditandai dengan penandatanganan oleh kedua belah pihak.
-
Aceh | 1 bulan laluPj Wali Kota Banda Aceh: Seluruh Aparatur Gampong Terlindungi Program BPJS Ketenagakerjaan
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pj Wali Kota Banda Aceh Ade Surya membuka Rapat Koordinasi BPJS Ketenagakerjaan dan Evaluasi Kepesertaan Aparatur Gampong, Pengurus BUMG, serta Pekerja Rentan, Rabu (25/9/2024) di Aula Mawardy Nurdin, Balai Kota Banda.
-
Aceh | 1 bulan laluMenuju World Class University, USK Perkuat Kerja Sama dengan Perguruan Tinggi Swiss
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Rektor Universitas Syiah Kuala (USK), Prof. Dr. Ir. Marwan melakukan pertemuan dengan Rektor University of Zurich (UZH), Prof. Dr. sc. nat. Michael Schaepman. Pada pertemuan ini Rektor USK menyampaikan terima kasih atas sambutan hangat dari Rektor UZH beserta seluruh jajarannya.
-
Dunia | 1 bulan laluPutri Wales Laksanakan Rapat Kerja Pertamanya Sejak Jalani Pengobatan Kanker
DIALEKSIS.COM | Dunia - Putri Wales, Catherine Elizabeth Middleton, telah melaksanakan rapat kerja pertamanya sejak ia memulai pengobatan kanker awal tahun ini.
-
Aceh | 1 bulan laluInisiasi Pemko Langsa, Pekerja Rentan di Langsa Terima BPJS Ketenagakerjaan
DIALEKSIS.COM | Langsa - Syaridin mengatakan, BPJS Ketenagakerjaan sangat besar manfaatnya yang diterima oleh masyarakat. Oleh karena itu, ia meminta kepada dinas terkait menjadikan ini sebagai salah satu program kerja target yang ingin dicapai di masa akan datang.
-
Pemerintahan | 1 bulan laluPelantikan Anggota DPRK, Pj Walikota Banda Aceh Harapkan Kolaborasi Kerja Kolektif
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pj Wali Kota Banda Aceh Ade Surya megucapkan selamat dan sukses kepada 30 anggota DPRK Banda Aceh periode 2024-2029 yang baru dilantik pada hari ini, Rabu (11/9/2024) di gedung dewan setempat.
-
Pon-xxi | 1 bulan laluPemerintah Aceh Tandatangani Kerja Sama Sponsorhip Dukungan Pelaksanaan PON XXI dengan BSI
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Penjabat Gubernur Aceh, Dr. H. Safrizal ZA, M.Si, bersama Direktur Utama BSI, Heri Gunardi melakukan penandatanganan kerja sama sponsorship antara PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BSI) dengan Panitia Besar PON XXI Aceh-Sumut Wilayah Aceh, Selasa (10/9/2024).
-
Ekonomi | 1 bulan laluApindo Aceh Dorong Investasi Padat Karya untuk Atasi Pengangguran dan Kemiskinan
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Ketua Bidang Ketenagakerjaan Asosiasi Pengusaha Indonesia (Apindo), Bob Azam, menilai bahwa pemerintah Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka perlu memperhatikan kualitas pertumbuhan ekonomi, bukan hanya angka.