-
Aceh | 3 hari laluUTU Raih Peringkat Terbaik II Paritrana Award 2024
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Universitas Teuku Umar (UTU) meraih penghargaan Paritrana Award 2024 sebagai juara II kategori Badan Usaha Sektor Pendidikan dari BPJS Ketenagakerjaan di Banda Aceh.
-
Pemerintahan | 10 hari laluPemko Lhokseumawe Dorong Perusahaan Berikan Perlindungan Pekerja Rentan melalui TJSL/CSR
DIALEKSIS.COM | Lhokseumawe - Pemerintah Kota Lhokseumawe terus mendorong peran aktif perusahaan dalam melindungi pekerja rentan melalui program Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan Perusahaan (TJSL) atau Corporate Social Responsibility (CSR).
-
Aceh | 1 bulan laluPj Wali Kota Banda Aceh: Seluruh Aparatur Gampong Terlindungi Program BPJS Ketenagakerjaan
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pj Wali Kota Banda Aceh Ade Surya membuka Rapat Koordinasi BPJS Ketenagakerjaan dan Evaluasi Kepesertaan Aparatur Gampong, Pengurus BUMG, serta Pekerja Rentan, Rabu (25/9/2024) di Aula Mawardy Nurdin, Balai Kota Banda.
-
Aceh | 1 bulan laluInisiasi Pemko Langsa, Pekerja Rentan di Langsa Terima BPJS Ketenagakerjaan
DIALEKSIS.COM | Langsa - Syaridin mengatakan, BPJS Ketenagakerjaan sangat besar manfaatnya yang diterima oleh masyarakat. Oleh karena itu, ia meminta kepada dinas terkait menjadikan ini sebagai salah satu program kerja target yang ingin dicapai di masa akan datang.
-
Aceh | 4 bulan laluSosialisasi Rekrutmen Bagi Penyandang Disabilitas, BPJS Ketenagakerjaan Kunjungi Dinsos Banda Aceh
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Dinas Sosial (Dinsos) Kota Banda Aceh menerima kunjungan BPJS Ketenagakerjaan di Hana Sue Café di Kantor Dinsos Banda Aceh, Selasa (2/7/2024).
-
Polkum | 5 bulan laluPenyelenggara Adhoc Pilkada Bireuen 2024 Dilindungi BPJS Ketenagakerjaan
DIALEKSIS.COM | Aceh - Ketua KIP Kabupaten Bireuen, Saiful Hadi menyampaikan bahwa pada Minggu (26/5/2024), pihaknya telah melakukan penandatanganan MoU dengan BPJS Ketenagakerjaan Cabang Lhokseumawe di Gedung Hj. Fauziah Cot Gapu.
-
Nasional | 6 bulan laluPosko THR Tutup, Jumlah Aduan Turun
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Posko THR 2024 Kementerian Ketenagakerjaan mulai ditutup pada 18 April 2024. Hingga hari terakhir penutupan, jumlah aduan THR yang masuk sebanyak 1.539 aduan dengan jumlah perusahaan yang diadukan sebanyak 965 perusahaan.
-
Aceh | 6 bulan laluSatu-satunya di Aceh, Pemko Langsa Teken MoU dengan BPJS Ketenagakerjaan
DIALEKSIS.COM | Langsa - Pemerintah Kota Langsa menandatangani nota kesepakatan dengan BPJS Ketenagakerjaan Cabang Langsa terkait penyelenggaraan program jaminan sosial ketenagakerjaan bagi pekerja rentan dalam wilayah Pemerintahan Kota Langsa.
-
Aceh | 7 bulan laluBPJS Ketenagakerjaan Bayarkan Klaim Rp59,8 Miliar Bagi 1.044 Peserta di Aceh
DIALEKSIS.COM | Aceh - Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Ketenagakerjaan atau BPJAMSOSTEK menyatakan sejak Januari 2024 hingga saat ini telah membayarkan klaim senilai Rp59,8 miliar kepada peserta di Provinsi Aceh.
-
Aceh | 7 bulan laluPj Gubernur Aceh Apresiasi Inovasi BPJS Ketenagakerjaan
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Penjabat Gubernur Aceh Bustami Hamzah SE MSi, mengapresiasi sejumlah inovasi dan kegiatan yang selama ini terus dilakukan oleh BPJS Ketenagakerjaan, terutama dalam memberikan manfaat yang sebesar-besarnya bagi rakyat.
-
Pemerintahan | 7 bulan lalu1.630 Petani Sawit Mandiri di Aceh Jaya Akan Dilindungi BPJS Ketenagakerjaan
DIALEKSIS.COM | Aceh - Pj. Bupati Aceh Jaya, Dr. A. Murtala, M.Si., memimpin Rakor terkait Petani Sawit Mandiri yang akan dilindungi melalui program BPJS Ketenagakerjaan.
-
Pemerintahan | 8 bulan laluBanda Aceh Masuk Nominator Paritrana Award, Pj Walikota Amiruddin Ikuti Penilaian BPJamsostek
DIALEKSIS.COM | Aceh - Pj Wali Kota Banda Aceh Amiruddin mengikuti wawancara nominasi penghargaan jaminan sosial tentang Penilaian Paritrana Award Provinsi Aceh tahun 2024. Wawancara tersebut dilaksanakan secara zoom meeting bersama tim penilai dan turut dihadiri tim Kanwil Sumbagut BPJS Ketenagakerjaan, Rabu (21/2/2024) dari pendopo.
-
Dunia | 10 bulan laluBangladesh Vonis Peraih Nobel Muhammad Yunus Terkait Pelanggaran UU Ketenagakerjaan
DIALEKSIS.COM | Bangladesh - Peraih Nobel Muhammad Yunus telah dihukum karena melanggar undang-undang ketenagakerjaan Bangladesh dalam kasus yang dikecam oleh para pendukungnya karena bermotif politik.
-
Aceh | 1 tahun laluBerkunjung ke BPJS Ketenagakerjaan, BMA Jajaki Sosialisasi dan Edukasi Kesadaran ZISWAF
DIALEKSIS.COM | Aceh - Dalam upaya peningkatan pengumpulan zakat, Baitul Mal Aceh (BMA) berkunjung ke Kantor BPJS Ketenagakerjaan untuk menjajaki kegiatan Sosialisasi dan Edukasi Kesadaran ZISWAF, Jumat (13/10/2023).
-
Berita | 1 tahun laluKemnaker Gencarkan Kepesertaan BPJS Ketenagakerjaan di Sektor Informal
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker) terus menyasar kepesertaan BPJS Ketenagakerjaan untuk sektor informal mengingat angka cakupan partisipasi di sektor tersebut masih tergolong rendah.
"Ini menjadi tantangan bagaimana kita semua meningkatkan pemahaman, kesadaran, dan kemauan pekerja untuk mendaftarkan diri sebagai peserta jaminan sosial ketenagakerjaan agar memiliki perlindungan di saat melakukan pekerjaan," ujar Wakil Menteri Ketenagakerjaan (Wamenaker) Afriansyah Noor dalam keterangan di Jakarta.
-
Aceh | 1 tahun laluPemkab Aceh Besar Serahkan Santunan Jaminan Kematian Bagi Aparatur Gampong
DIALEKSIS.COM | Aceh - Sekretaris Daerah Kabupaten (Sekdakab) Aceh Besar Drs Sulaimi MSi menyerahkan Santunan Jaminan Kematian senilai Rp42 juta untuk almarhum Masri yang diterima ahli waris Keuchik Bueng Raya Montasik Rusdi Muhammad di Kota Jantho, Rabu (6/9/2023).
-
Nasional | 1 tahun laluMenaker Ida Fauziyah: Kekerasan Seksual di Tempat Kerja Tidak Bisa Ditoleransi
DIALEKSIS.COM | Nasional - Menteri Ketenagakerjaan, Ida Fauziyah, mengajak semua pihak untuk serius dalam melakukan pencegahan dan penanganan kekerasan seksual di tempat kerja. Pihaknya pun telah menerbitkan Kepmenaker Nomor 88 Tahun 2023 sebagai panduan bagi pengusaha, pekerja/buruh, instansi pemerintah, dan masyarakat umum dalam melakukan pencegahan dan penanganan seksual di tempat kerja.
-
Aceh | 1 tahun laluPeringati May Day, Bakri Siddiq Ajak Pekerja Mendaftar ke BPJS Ketenagakerjaan
DIALEKSIS.COM | Aceh - Pj Wali Kota Banda Aceh Bakri Siddiq mengajak para pekerja yang ada di Banda Aceh untuk mendaftarkan diri pada Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Ketenagakerjaan.
-
Aceh | 1 tahun laluPeringatan May Day, FSPMI Aceh: Peran Pengawas Ketenagakerjaan Tidak Berjalan
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pada peringatan Hari Buruh Internasional tahun ini, Federasi Serikat Pekerja Metal Indonesia (FSPMI) Aceh desakan perusahaan-perusahaan di Aceh untuk mematuhi ketentuan dalam Qanun Ketenagakerjaan.
-
Ekonomi | 1 tahun laluPosko Satgas Tindaklanjuti Ribuan Laporan Pelanggaran THR
DIALEKSIS.COM | Nasional - Kementerian Ketenagakerjaan resmi menutup Pos Komando Satuan Tugas (Posko Satgas) THR Keagamaan 2023, per 28 April 2023. Sekretaris Jenderal Kemenaker, Anwar Sanusi, mengatakan, melalui Pengawas Ketenagakerjaan serta Pengawas Ketenagakerjaan Provinsi dan Kabupaten/Kota, pihaknya berjanji akan menindaklanjuti seluruh laporan khususnya laporan berupa aduan.