DIALEKSIS.COM | Jakarta - Kementerian Agama (Kemenag) tengah merancang regulasi kemasjidan. Regulasi disiapkan dalam rangka mewujudkan masjid profesional, moderat, dan berdaya. Untuk itu, perlu kerja sama lintas sektor, termasuk dengan dunia usaha.
DIALEKSIS.COM | Aceh - PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BSI) secara konsisten mendorong ekosistem syariah sebagai bagian dari kebangkitan ekonomi syariah dalam negeri.