DIALEKSIS.COM | Jantho - Penjabat (Pj) Bupati Aceh Besar Muhammad Iswanto SSTP MM mengajak seluruh elemen masyarakat dan seluruh jajaran parpol yang jadi pengusung Cabup/Cawabup Aceh Besar yang ikut kostestasi politik Pilkada Serentak 2024 untuk cerdas dalam berdemokrasi dan melaksanakan kampanye Pemilu secara damai, santun dan bermartabat.
DIALEKSIS.COM | Aceh - Nilai-nilai luhur Pancasila yang termaktub dalam kelima sila Pancasila, masyarakat bisa dipraktekan dalam kehidupan berbangsa dan bernegara, termasuk saat penyelenggaraan Pemilihan Umum (Pemilu) mendatang 2024. Sila pertama Pancasila, Ketuhanan Yang Maha Esa memberikan pedoman bagi para peserta Pemilu sekaligus masyarakat sebagai pengguna hak pilih agar tidak mengusung sentimen agama untuk keperluan memeroleh dukungan suara atau memenangkan Pemilu.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pemilu 2024 semakin mendekat dan akan menjadi ajang demokrasi yang semarak dengan partisipasi dari 24 partai politik sebagai peserta.
Komisi Pemilihan Umum (KPU) telah menyiapkan kertas suara yang akan menampilkan logo, nama partai, dan nama calon anggota legislatif dari berbagai tingkatan.
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Komisi Pemilihan Umum (KPU) telah mengatur batas maksimum akun media sosial bagi partai politik yang akan mengikuti Pemilu 2024.
Peraturan KPU (PKPU) setiap partai politik peserta Pemilu 2024 hanya diperbolehkan memiliki maksimal 20 akun media sosial.
DIALEKSIS.COM | Aceh - Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI menetapkan Partai Ummat lolos sebagai peserta Pemilu 2024. Partai besutan Amien Rais itu dinyatakan lolos setelah berhasil memenuhi syarat (MS) keanggotaan dalam verifikasi faktual ulang di dua provinsi.
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) tak meloloskan tujuh partai politik (parpol) pada tahapan pendaftaran calon peserta Pemilu 2024.
DIALEKSIS.COM | Aceh - Pendirian partai politik lokal di Aceh diawali oleh pembahasan Rancangan Undang-Undang (RUU) tentang Pemerintah Aceh mulai dibahas di DPR pada tanggal 25 Februari hingga 5 Juli 2006.
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Komisi Pemilihan Umum (KPU) resmi telah membuka pendaftaran peserta pemilu 2024 bagi partai politik (Parpol) pada hari ini Senin (1/8/2022).
DIALEKSIS.COM | Nasional - Komisi Pemilihan Umum (KPU) menyatakan, pendaftaran parpol peserta Pemilu 2024 ditutup 14 Agustus 2022. KPU mengimbau parpol melakukan input data ke dalam Sistem Informasi Parpol (SIPOL) lebih awal.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pelayanan Disdukcapil se-Aceh selama Ramadhan dikabarkan berjalan seperti biasa. Informasi ini diperoleh dari Kepala Dinas Registrasi Kependudukan Aceh (DRKA) Drs T Syarbaini MSi.