Sabtu, 19 April 2025
Beranda / /

  • Gubernur Aceh Resmikan Instalasi Rehabilitasi Terpadu Kuta Malaka
    Aceh | 3 hari lalu
    Gubernur Aceh Resmikan Instalasi Rehabilitasi Terpadu Kuta Malaka

    DIALEKSIS.COM | Jantho - Pemerintah Aceh meresmikan Instalasi Rehabilitasi Terpadu Kuta Malaka milik Rumah Sakit Jiwa (RSJ) Aceh, Rabu (16/4/2025) sebagai langkah nyata dalam meningkatkan layanan kesehatan jiwa yang inklusif dan berkelanjutan. Peresmian dilakukan oleh Gubernur Aceh, Muzakir Manaf, yang diwakili oleh Pelaksana Tugas Sekretaris Daerah Aceh, M. Nasir.

  • Negoisasi untuk Gencatan Senjata antara Hamas-Israel Temui Jalan Buntu
    Dunia | 4 hari lalu
    Negoisasi untuk Gencatan Senjata antara Hamas-Israel Temui Jalan Buntu

    DIALEKSIS.COM | Palestina - Negosiasi untuk gencatan senjata baru dan mengakhiri perang di Gaza tampaknya menemui jalan buntu setelah Israel mengeluarkan tuntutan baru bagi Hamas untuk melucuti senjata dalam proposal terbarunya yang hanya menawarkan penghentian sementara serangan terhadap wilayah Palestina, di mana jumlah korban tewas dengan cepat mendekati sedikitnya 51.000 orang.

  • Naskah Sang Hyang Siksa Kandang Karesian & Karya Hamzah Fansuri Jadi Memory of the World
    Pemerintahan | 5 hari lalu
    Naskah Sang Hyang Siksa Kandang Karesian & Karya Hamzah Fansuri Jadi Memory of the World

    DIALEKSIS.COM | Prancis - Dewan Eksekutif UNESCO secara konsensus menetapkan naskah Sang Hyang Siksa Kandang Karesian dan karya-karya Hamzah Fansuri sebagai bagian dari 74 nominasi register Memory of the World (MoW) periode 2024 - 2025. Kedua warisan budaya ini berhasil lolos seleksi dari total 122 nominasi yang diajukan negara-negara anggota melalui International Advisory Committee (IAC) MoW UNESCO.

  • LP3H Yayasan Matahari Siap Bantu Program Sertifikasi Halal Gratis 2025: Kuota 1 Juta Dinilai Masih Kurang
    Ekonomi | 5 hari lalu
    LP3H Yayasan Matahari Siap Bantu Program Sertifikasi Halal Gratis 2025: Kuota 1 Juta Dinilai Masih Kurang

    DIALEKSIS.COM | Aceh - Lembaga Pendamping Proses Produk Halal (LP3H) Yayasan Matahari, yang terdaftar di Badan Penyelenggara Jaminan Produk Halal (BPJPH) sejak 17 Mei 2022 dengan Nomor Registrasi 2205000003, siap memperkuat perannya dalam mendukung program Sertifikasi Halal Gratis (SEHATI) 2025. Program ini menargetkan kuota satu juta sertifikat halal, namun dinilai belum ideal oleh sejumlah pihak, termasuk LP3H Yayasan Matahari.

  • Bupati dan Wabup Nagan Raya Hadiri Halal Bihalal Bersama IKNR Banda Aceh
    Aceh | 6 hari lalu
    Bupati dan Wabup Nagan Raya Hadiri Halal Bihalal Bersama IKNR Banda Aceh

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Bupati Nagan Raya, Dr. TR. Keumangan, S.H., M.H., bersama Wakil Bupati, Raja Sayang menghadiri acara Halalbihalal dan Silaturahmi bersama Keluarga Besar Ikatan Kekeluargaan Nagan Raya (IKNR) Banda Aceh yang digelar di Aula Dinas Syariat Islam Aceh, Banda Aceh, Sabtu (12/4/2025).

  • Dua Hari Berturut, Dua Kasus Bunuh Diri Terjadi di Aceh
    Aceh | 6 hari lalu
    Dua Hari Berturut, Dua Kasus Bunuh Diri Terjadi di Aceh

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Dalam dua hari berturut-turut, dua perempuan melakukan bunuh diri di Aceh. Pada Jumat (11/4/2025), mahasiswi asal Aceh Barat Daya (Abdya) ditemukan tewas tergantung di Kecamatan Darussalam, Aceh Besar. Sedangkan, Sabtu (12/4/2025), seorang wanita warga salah satu gampong di Kecamatan Banda Raya, Banda Aceh, ditemukan tewas tergantung dengan seutas kain di kosen pintu kamar.

  • Permenperin 13/2025 Diterbitkan, Industri Wajib Lapor Data Secara Berkala
    Pemerintahan | 6 hari lalu
    Permenperin 13/2025 Diterbitkan, Industri Wajib Lapor Data Secara Berkala

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Kementerian Perindustrian telah menerbitkan Peraturan Menteri Perindustrian (Permenperin) Nomor 13 Tahun 2025 tentang Tata Cara Penyampaian Data Industri, Data Kawasan Industri, Data Lain, Informasi Industri, dan Informasi Lain melalui Sistem Informasi Industri Nasional (SIINas). 

  • Hibah Aset dari Pemkab Sumenep, TNI AL akan Bangun Lanal di Madura
    Hankam | 6 hari lalu
    Hibah Aset dari Pemkab Sumenep, TNI AL akan Bangun Lanal di Madura

    DIALEKSIS.COM | Madura - Sebagai wujud pembangunan kekuatan TNI AL di wilayah Alur Laut Kepulauan Indonesia II (ALKI II) khususnya Pulau Madura, Kepala Staf Angkatan Laut (Kasal) Laksamana TNI Dr. Muhammad Ali menerima dan menyaksikan penandatanganan Naskah Perjanjian Hibah Daerah (NPHD) dan Berita Acara Serah Terima (BAST) aset tanah barang milik Pemerintah Kabupaten Sumenep yang ditandatangani Bupati Sumenep Dr. H. Achmad Fauzi Wongsojudo, Sekda Kabupaten Sumenep Ir Edy Rasyadi dan Danlantamal V Surabaya Laksma TNI Arya Delano oleh di Mako Koarmada II Surabaya. 

  • BPJPH Buka Kuota 1 Juta Sertifikat Halal Gratis untuk UMK di 2025
    Ekonomi | 7 hari lalu
    BPJPH Buka Kuota 1 Juta Sertifikat Halal Gratis untuk UMK di 2025

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Badan Penyelenggara Jaminan Produk Halal (BPJPH) Kementerian Agama kembali membuka program Sertifikasi Halal Gratis (SEHATI) 2025 dengan kuota sebanyak 1 juta sertifikat untuk pelaku usaha mikro dan kecil (UMK) di seluruh Indonesia.

  • Bupati Aceh Besar Dorong Pemerataan Tenaga Medis dan Peningkatan Layanan Kesehatan
    Aceh | 7 hari lalu
    Bupati Aceh Besar Dorong Pemerataan Tenaga Medis dan Peningkatan Layanan Kesehatan

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Bupati Aceh Besar, H Muharram Idris atau yang akrab disapa Syech Muharram menyampaikan apresiasi kepada pengurus Ikatan Dokter Indonesia (IDI) Cabang Aceh Besar dan IDI Wilayah Aceh atas kerja keras dan dedikasi dalam mendukung sektor kesehatan, terlebih sejak masa bencana tsunami hingga pandemi Covid-19.

  • Ditunjuk Jadi Sekjen, Sulaiman Abda: Abuwa Berpengalaman
    Polkum | 7 hari lalu
    Ditunjuk Jadi Sekjen, Sulaiman Abda: Abuwa Berpengalaman

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Penunjukan Aiyub bin Abbas (Abuwa) sebagai Sekretaris Jenderal (Sekjen) DPP Partai Aceh periode 2023 - 2028 terus mendapat dukungan dari kalangan internal. Salah satunya datang dari Sulaiman Abda, Ketua Dewan Pakar Dewan Pimpinan Aceh (DPA) Partai Aceh, yang menyebut Abuwa sebagai sosok tepat untuk memastikan stabilitas partai di tengah dinamika politik pascapilpres dan transisi menuju partai modern.

  • Respon Teuku Jailani DE Kadin Aceh terhadap Eskalasi Perang Dagang AS - China
    Dunia | 7 hari lalu
    Respon Teuku Jailani DE Kadin Aceh terhadap Eskalasi Perang Dagang AS - China

    DIALEKSIS.COM | Aceh - Dalam dinamika perdagangan global, hubungan antara Amerika Serikat (AS) dan China semakin dipenuhi ketegangan. Kedua raksasa ekonomi dunia saling mengenakan tarif impor dalam sebuah manuver yang makin memburuk, memunculkan kekhawatiran dampak terhadap pasar internasional dan stabilitas ekonomi global.

  • Halal bi Halal ICMI Orwil Aceh: Perkuat Silaturahmi dan Komitmen Keumatan
    Aceh | 10 hari lalu
    Halal bi Halal ICMI Orwil Aceh: Perkuat Silaturahmi dan Komitmen Keumatan

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Ikatan Cendekiawan Muslim se-Indonesia (ICMI) Organisasi Wilayah (Orwil) Aceh menggelar acara Halal bi Halal yang berlangsung khidmat dan penuh kehangatan di Gampong Tanjung Deah, Kecamatan Darussalam, Kabupaten Aceh Besar pada Rabu (9/4/2025), sekaligus merupakan rumah kediaman Ketua ICMI Orwil Aceh, Dr. Taqwaddin, S.H., M.S. 

« 1 2 3 4 5 6 7 8 »

dinsos
inspektorat
koperasi
disbudpar